Tempuh Jalur Hukum, Serikat Pekerja PT Pegadaian Dapat Dukungan Nasional
Senin, 21 April 2025 | 15:19 WIB
SinPo.id - Perselisihan hubungan industrial antara Serikat Pekerja PT Pegadaian dan Manajemen memasuki babak baru. Kedua pihak belum mencapai kesepakatan, sehingga Serikat Pekerja memilih menempuh jalur hukum dengan mengajukan gugatan ke Pengadilan Hubungan Industrial (PHI) pada Pengadilan
Pegawai Pegadaian Desak Kepastian Hukum terkait PKB
Sabtu, 19 April 2025 | 09:10 WIB
SinPo.id - Serikat Pekerja PT Pegadaian (SP Pegadaian) melayangkan protes keras terhadap manajemen perusahaan yang diduga melanggar Perjanjian Kerja Bersama (PKB) 2023–2025. Sejak Mei 2024, kedua pihak telah menempuh berbagai jalur penyelesaian dari bipartit hingga dua kali mediasi de
Kasus Pemerkosaan di Bandung, KSPTMKI: Menkes harus Reshuffle Dirut dan Dewas RSHS
Selasa, 15 April 2025 | 13:04 WIB
SinPo.id - Ketua Umum Kesatuan Serikat Pekerja Tenaga Medis dan Kesehatan Indonesia (KSPTMKI) dr. Roy Sihotang, MARS berharap Menteri Kesehatan mereshuffle top manajemen dan Dewan Pengawas RS Hasan Sadikin Bandung. Pasalnya, RSHS yang menjadi tempat kasus pemerkosaan yang dilakukan PPDS Anesthe
KSPI Sangat Khawatir Tarif Impor Trump Picu PHK Massal di Indonesia
Senin, 07 April 2025 | 14:10 WIB
SinPo.id - Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal mengkhawatirkan, terjadinya pemutusan hubungan kerja (PHK) secara massal, beberapa bulan ke depan, terhadap puluhan ribu karyawan, yang dipicu kebijakan tarif resiprokal sebesar 32 persen oleh Presiden Amerika Serikat D
Antisipasi Dampak Tarif Trump, KSPI Usul Bentuk Satgas Cegah PHK
Senin, 07 April 2025 | 12:39 WIB
SinPo.id - Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) mengusulkan kepada pemerintah untuk membentuk Satuan Tugas (Satgas) khusus untuk mencegah terjadinya pemutusan hubungan kerja (PHK) secara massal, sebagai antisipasi dari dampak kebijakan tarif resiprokal Amerika Serikat (AS) sebesar 32 pe
Kesal Mudik Gratis Disebut Gratifikasi, FSPMI: Sangat Berlebihan
Jumat, 28 Maret 2025 | 09:31 WIB
SinPo.id - Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) menganggap, interpretasi program mudik gratis yang diselenggarakan Kementerian Ketenagakerjaan bertentangan dengan Surat Edaran Menaker No. 6/2/PW.06/III/2025 tentang Pencegahan Korupsi dan Pengendalian Gratifikasi, sesuatu yang keliru
Legislator Apresiasi Perusahaan Beri THR Tepat Waktu
Selasa, 18 Maret 2025 | 13:29 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi PKS, Kurniasih Mufidayati, mengapresiasi seluruh perusahaan yang telah komitmen memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) bagi pekerjanya tepat waktu dan sesuai dengan aturan.
Sidang Mediasi PT Pegadaian dan Serikat Pekerja Berakhir Buntu
Jumat, 14 Maret 2025 | 15:06 WIB
SinPo.id - Sidang mediasi kedua antara Serikat Pekerja Pegadaian dan PT Pegadaian terkait dugaan pelanggaran Perjanjian Kerja Bersama (PKB) berakhir tanpa kesepakatan.
Disnaker Jakarta Fasilitasi Mediasi Perselisihan Industrial di PT Pegadaian
Rabu, 05 Maret 2025 | 17:52 WIB
SinPo.id - Serikat Pekerja PT Pegadaian menghadiri mediasi pertama di Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Pemprov Jakarta pada hari ini, 5 Maret 2025 menindaklanjuti pencatatan perselisihan yang telah diajukan sejak 6 November 2024. Mediasi ini dilakukan sebagai upaya mencari titik temu atas perb
Komisi IX DPR Berkomitmen Kawal Hak Pekerja PT Sritex
Selasa, 04 Maret 2025 | 19:13 WIB
SinPo.id - Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Putih Sari memastikan pihaknya berkomitmen mengawal hak para pekerja PT Sritex agar bis terpenuhi. Para pekerja diharap bersabar menunggu proses pemenuhan hak-hak itu hingga rampung.
PERISTIWA 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago
HUKUM 20 hours ago
HUKUM 2 days ago
POLITIK 2 days ago