KPU RI Gelar Pemungutan Suara Ulang (PSU) di 6 Wilayah pada 5 dan 9 April 2025
Sabtu, 05 April 2025 | 03:25 WIB
SinPo.id - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Mochammad Afifuddin, mengungkapkan bahwa pemungutan suara ulang (PSU) untuk Pilkada 2025 akan dilaksanakan di enam wilayah pada tanggal 5 dan 9 April 2025. PSU ini merupakan tindak lanjut dari putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait Perselisiha
Berbagi Kebahagian, Okta Kumala: Kebersamaan Kunci Capai Cita-cita Bersama
Kamis, 27 Maret 2025 | 13:58 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi PAN Okta Kumala Dewi menekankan pentingnya menjaga silaturahmi antara sesama. Kebersamaan bahkan diyakini Okta sebagai kunci mewujudkan cita-cita bersama bangsa Indonesia.
Legislator Golkar Dukung PSU Pilkada Gunakan Anggaran Seefisien Mungkin
Selasa, 04 Maret 2025 | 23:49 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia mendukung pemungutan suara ulang (PSU) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 di 24 daerah untuk menggunakan anggaran seefisien mungkin. Penyelenggaraan PSU tidak boleh menelan biaya berlebihan.
Legislator Apresiasi Putusan DKPP yang Pecat Empat Anggota KPU Banjarbaru
Minggu, 02 Maret 2025 | 18:56 WIB
SinPo.id - Wakil Ketua Komisi II DPR RI, Dede Yusuf, mendukung keputusan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) yang memberhentikan empat komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Banjarbaru.
Tindaklanjuti Putusan MK, Komisi II DPR Gelar Rapat dengan Penyelenggara Pemilu
Kamis, 27 Februari 2025 | 16:44 WIB
SinPo.id - Komisi II DPR RI menggelar rapat kerja dengan para penyelenggara pilkada, mulai dari KPU, Bawaslu, DKPP, hingga Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Rapat untuk membahas persiapan pemungutan suara ulang (PSU) dalam rangka menindaklanjuti putusan Mahkamah Konstitusi (MK).
Praktisi: Wajar Akhmad Gunadi dan Sastra Jaya Perjuangkan Keadilan Pilkada Barito Utara
Jumat, 21 Februari 2025 | 16:11 WIB
SinPo.id - Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 Kabupaten Barito Utara semakin menarik perhatian publik. Setelah hasil rekapitulasi suara Pilkada yang diumumkan pada 4 Desember 2024, pasangan calon nomor urut 02, Akhmad Gunadi Nadalsyah dan Sastra Jaya, memilih untuk menggugat hasil tersebut di Ma
Hakim MK Soroti Finalisasi Sirekap Pilkada 2024 di Barito Utara
Kamis, 20 Februari 2025 | 15:28 WIB
SinPo.id - Sidang Perelisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Kabupaten Barito Utara di Mahkamah Konstitusi (MK) pada 14 Februari 2025, pekan lalu, menyajikan temuan baru yang mencengangkan terkait proses penghitungan suara di TPS 01 Kelurahan Melayu, Kecamatan Teweh Tengah.
Sengketa Pilkada Barito Utara Diterima MK, Praktisi Hukum: Bukti Ada Pelanggaran
Kamis, 13 Februari 2025 | 15:10 WIB
SinPo.id - Mahkamah Konstitusi (MK) telah mengabulkan gugatan beberapa pemohon terkait Pilkada yang digelar serentak pada tahun 2024. Salah satunya gugatan pemohon Akhmad Gunadi Nadalsyah dan Sastra Jaya dalam Pilkada Bupati Barito Utara.
PHPU Pilkada Barito Utara Selisih Delapan Suara, Pengamat: Kemungkinan Gugatan Pemohon Diterima MK
Rabu, 05 Februari 2025 | 12:53 WIB
SinPo.id - Salah satu gugatan perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) Pilkada 2024 yang menarik perhatian ialah di Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah. Perselisihan ini muncul setelah kedua kontestan mengklaim kemenangan berdasarkan hasil perhitungan cepat masing-masing.
Sidang DKPP Dugaan KEPP Kabupaten Barito Utara, Kuasa Hukum: Ada Pelanggaran Etik
Selasa, 04 Februari 2025 | 14:31 WIB
SinPo.id - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI memberikan kritik tajam terhadap ketidaksesuaian jumlah surat suara dengan daftar hadir pemilih yang terjadi dalam pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) di Kabupaten Barito Utara.
PERISTIWA 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago
HUKUM 21 hours ago
HUKUM 2 days ago
POLITIK 2 days ago