Kebut RUU TNI, Panja-Pemerintah Gelar Rapat Maraton Jumat hingga Sabtu
Sabtu, 15 Maret 2025 | 11:01 WIB
SinPo.id - Komisi I DPR RI menggelar rapat Panitia Kerja (Panja) Rancangan Undang-undang tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang TNI (RUU TNI) bersama pemerintah di Jakarta pada Jumat hingga Sabtu (14-15 Maret 2025).
Fraksi PKB: Anggota TNI Menjabat di Sipil Harus Mundur atau Pensiun
Jumat, 14 Maret 2025 | 13:29 WIB
SinPo.id - Ketua Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) DPR RI Jazilul Fawaid mengatakan anggota TNI yang menduduki jabatan sipil harus mengundurkan diri atau pensiun dari keprajuritan. Pengunduran diri dari instirusi Militer Indonesia itu demi menjaga profesionalitas lembaga.
Panglima: UU TNI Saat Ini Sudah Tidak Relevan
Kamis, 13 Maret 2025 | 16:46 WIB
SinPo.id - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subianto menyebut Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang Tentara Nasional Indonesia (TNI) yang berlaku saat ini sudah tidak relevan. UU TNI perlu segera direvisi.
Komisi I DPR Rapat dengan Panglima dan Pimpinan Tiga Matra Bahas RUU TNI
Kamis, 13 Maret 2025 | 16:29 WIB
SinPo.id - Komisi I DPR RI menggelar rapat kerja dengan Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subianto beserta pimpinan tiga matra TNI. Rapat membahas Rancangan Undang-Undang tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang TNI.
Legislator PKB Ingatkan Ada Pembatasan Ketat pada Penempatan TNI di Jabatan Sipil
Kamis, 13 Maret 2025 | 12:09 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi I DPR RI Syamsu Rizal menyebut wacana perluasan ruang bagi prajurit TNI aktif untuk menduduki jabatan sipil melalui revisi Undang-Undang (UU) TNI harus disertai dengan pembatasan yang ketat.
Kasad Maruli Simanjuntak: TNI Akan Patuh pada Keputusan Negara Terkait Revisi UU TNI
Rabu, 12 Maret 2025 | 21:05 WIB
SinPo.id - Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak menanggapi pembahasan revisi UU TNI yang sedang dibahas DPR, termasuk rencana penambahan masa pensiun prajurit hingga 60 tahun. Kasad menyatakan bahwa hal tersebut merupakan bagian dari kebijakan negara yang akan d
Pimpinan DPR Ungkap RUU TNI Tak Mungkin Disahkan Jadi UU pada Masa Sidang Ini
Rabu, 12 Maret 2025 | 17:52 WIB
SinPo.id - Wakil Ketua DPR RI Adies Kadir menyebut Rancangan Undang-Undang tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang TNI (RUU TNI) tak mungkin disetujui menjadi undang-undang pada masa sidang ini.
Okta Kumala Dukung Arahan Presiden Soal Pensiun Dini Prajurit TNI di K/L
Rabu, 12 Maret 2025 | 17:22 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi I DPR RI Okta Kumala Dewi angkat topi atas arahan Presiden Prabowo Subianto melalui Menteri Pertahanan (Menhan) Sjafrie Sjamsoeddin terkait aturan prajurit aktif TNI yang ditempatkan di kementerian atau lembaga (K/L).
DPR: RUU TNI Perpanjang Usia Pensiun Tamtama hingga Perwira
Selasa, 11 Maret 2025 | 19:32 WIB
SinPo.id - Wakil Ketua Komisi I DPR RI Dave Laksono mengatakan Revisi Undang-Undang (RUU) Nomor 34 Tahun 2004 tentang TNI mengusulkan usia pensiun bintara dan tamtama diperpanjang hingga 58 tahun. Termasuk, masa pensiun perwira hingga 60 tahun.
Menhan Sebut Perubahan UU untuk Memberi Landasan Hukum Peran TNI
Selasa, 11 Maret 2025 | 16:51 WIB
SinPo.id - Menteri Pertahanan (Menhan) Sjafrie Sjamsoeddin menyebut perubahan Undang-Undang (UU) TNI yang diajukan oleh pihak DPR RI diperlukan guna memberikan landasan hukum yang lebih jelas terhadap peran TNI. Tugas TNI harus diatur agar tak melanggar prinsip demokrasi.
POLITIK 5 hours ago
GALERI 1 day ago
HUKUM 2 days ago
BUDAYA 12 hours ago
GALERI 1 day ago
HUKUM 15 hours ago
HUKUM 2 days ago
POLITIK 23 hours ago