Polri Ungkap Sindikat Penipuan Online Berkedok Fake BTS, Korban Rugi Rp473 Juta
Senin, 24 Maret 2025 | 19:27 WIB
SinPo.id - Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri mengungkap sindikat kejahatan siber internasional yang memanfaatkan teknologi fake BTS untuk menyebarkan SMS phishing secara ilegal.
DPR Sebut Penemuan Ladang Ganja di Bromo Alarm Pengawasan Kawasan Konservasi
Jumat, 21 Maret 2025 | 19:37 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi VII DPR RI, Novita Hardini, menyoroti penemuan ladang ganja di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS). Temuan itu sebagai bukti lemahnya pengawasan di kawasan konservasi.
Ladang Ganja Ditemukan di Luar Jalur Wisata Bromo dan Pendakian Semeru
Rabu, 19 Maret 2025 | 05:42 WIB
SinPo.id - Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) mengonfirmasi bahwa lokasi ladang ganja yang ditemukan beberapa waktu lalu berada di luar jalur wisata Gunung Bromo dan jalur pendakian Gunung Semeru. Kepala Balai Besar TNBTS, Rudijanta Tjahja Nugraha, menjelaskan bahwa ladang
Minta Bangun BTS, Andre Dampingi Bupati Dharmasraya Temui Dirut Telkomsel
Jumat, 14 Maret 2025 | 18:57 WIB
SinPo.id - Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Gerindra Andre Rosiade mewakili daerah pemilihan (Dapil) Sumatra Barat (Sumbar) menjembatani Bupati Dharmasraya Annisa Suci Ramadhani untuk melangsungkan pertemuan dengan Direktur Utama (Dirut) Telkomsel Nugroho.
Polri Gelar Operasi Berantas Jaringan Kejahatan Fake BTS
Senin, 10 Maret 2025 | 16:44 WIB
SinPo.id - Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengatakan, pihaknya menggelar operasi penindakan kejahatan jaringan fake Base Transceiver Station (BTS) yang meresahkan masyarakat. Langkah ini sekaligus sebagai upaya pemberantasan kejahatan digital.
Kementerian PU Gerak Cepat Tangani Jalan Amblas di Lintas Jambi-Sumbar
Senin, 03 Maret 2025 | 12:27 WIB
SinPo.id - Kementerian Pekerjaan Umum (PU) melalui Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Jambi, bergerak cepat melakukan penanganan darurat atas bencana amblasnya jalan nasional Lintas Jambi-Sumbar. Lokasi jalan amblas Ini tepatnya pada ruas Bts. Prov. Sumbar-- Muara Bungo (N.009) STA. 53+000
Legislator NasDem Minta Pemasangan dan Pemeliharan BTS Internet Utamakan Prinsip Pemerataan
Jumat, 14 Februari 2025 | 08:37 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi I DPR RI Andina Thresia Narang meminta pemerintah mengutamakan prinsip pemerataan dalam pemasangan dan pemeliharaan BTS akses internet. Apalagi, tercatat ada 316 BTS yang saat ini masih rusak dan tak berfungsi.
Efisiensi Anggaran, Kemkomdigi Pangkas Rp3,84 Triliun
Kamis, 13 Februari 2025 | 15:47 WIB
SinPo.id - Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) memangkas atau mengefisiensikan anggaran sebesar Rp 3,84 triliun atau 49,57 persen untuk tahun 2025, sesuai dengan instruksi Presiden Prabowo Subianto.
Wamen PU Minta Petugas Posko Nataru Bersiaga, Pastikan Logistik Lengkap
Minggu, 22 Desember 2024 | 13:16 WIB
SinPo.id - Wakil Menteri Pekerjaan Umum (PU) Diana Kusumastuti, mengimbau kepada seluruh petugas posko yang disiapkan untuk mendukung kelancaran arus mudik Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru), agar selalu bersiaga. Termasuk memastikan kelengkapan logistik bila terjadi keadaan darurat.
Haidar Alwi: KPK dan Kejaksaan Bagai Matahari Kembar Pemberantasan Korupsi
Selasa, 12 November 2024 | 20:04 WIB
SinPo.id - Pendiri Haidar Alwi Institute (HAI), R Haidar Alwi menilai, Kejaksaan dan KPK bagaikan matahari kembar dalam pemberantasan tindak pidana korupsi. Pasalnya, kini ada tiga institusi yang bertugas menangani kasus korupsi, yaitu KPK, Kejaksaan dan Polri.
PERISTIWA 1 day ago
POLITIK 1 day ago
PERISTIWA 2 days ago
POLITIK 2 days ago
PERISTIWA 1 day ago
POLITIK 2 days ago
OLAHRAGA 21 hours ago