PIN Polio di Kota Tangerang Tersedia hingga 23 September
Senin, 02 September 2024 | 05:57 WIB
SinPo.id - Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio di Kota Tangerang telah berlangsung sejak 12-23 Agustus lalu dengan target 245.257 anak di 13 kecamatan jadi sasarannya.
Kemenkes Minta Pemprov DKI Jangkau 1,2 Juta Anak Terima Imunisasi dalam Sepekan
Rabu, 24 Juli 2024 | 15:27 WIB
SinPo.id - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) berharap Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI dapat menjangkau 1,2 juta anak mengikuti vaksin Polio dalam waktu tujuh hari pada Pekan Imunisasi Nasional (PIN) 2024.
Jokowi Ingatkan Kenaikan Angka Polio dan TBC di Dunia
Selasa, 23 Juli 2024 | 17:20 WIB
SinPo.id - Pemerintah meningkatkan pemberian vaksinasi untuk berbagai penyakit yang dapat dicegah melalui imunisasi. Presiden RI Joko Widodo menekankan pentingnya kewaspadaan terhadap virus polio dan peningkatan kasus tuberkulosis (TBC).
Dinkes DKI: Lumpuh Polio Belum Bisa Diobati
Kamis, 18 Juli 2024 | 19:23 WIB
SinPo.id - Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta menyatakan kelumpuhan akibat infeksi polio sampat saat ini belum bisa diobati. Oleh sebab itu, cara terbaik hadapi infeksi polio ini dengan mencegah jangan sampai sakit.
Dinkes DKI Wajibkan Anak Ikuti Pekan Imunisasi Nasional Polio
Kamis, 18 Juli 2024 | 15:57 WIB
SinPo.id - Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta mewajibkan anak-anak yang sebelumnya sudah mendapat imunisasi polio agar tetap mengikuti Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio yang bakal digelar pada bulan Juli dan Agustus 2024.
Cakupan Sub PIN Polio Ditargetkan Jangkau 8,7 Juta Anak
Sabtu, 09 Maret 2024 | 11:45 WIB
SinPo.id - Sub Pekan Imunisasi Nasional (PIN) polio telah menjangkau 8,7 juta anak di 74 kabupaten di Jawa Timur, Jawa Tengah, dan Kabupaten Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).
Sub PIN Polio Digelar Serentak di Tiga Wilayah
Selasa, 16 Januari 2024 | 02:05 WIB
SinPo.id - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melaksanakan Sub Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio secara serentak di seluruh kabupaten/kota di Provinsi Jawa Timur, dan Jawa Tengah, serta Kabupaten Sleman, Yogyakarta, mulai Senin 15 Januari 2024
Cegah Polio, Pekan Imunisasi Nasional Digelar di Aceh: Targetkan 95 Persen Anak Diimunisasi Polio
Rabu, 30 November 2022 | 02:00 WIB
SinPo.id - Kementerian Kesehatan telah memulai pemberian imunisasi polio serentak selama sepekan, yang ditargetkan kepada 95.603 anak berusia 0-12 tahun di Kabupaten Pidie, Aceh pada Senin 28 November 2022. Imunisasi polio massal bertajuk Sub Pekan Imunisasi Nasional (Sub PIN) ini, dilak
PERISTIWA 2 days ago
HUKUM 2 days ago
GALERI 2 days ago
BONGKAR 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago