Polisi Turut Sebar Wajah Buron KPK Harun Masiku
Minggu, 08 Desember 2024 | 09:09 WIB
SinPo.id - Polsek Penyinggahan, Kutai Barat menyebarkan dan memasang foto buron KPK Harun Masiku di beberapa tempat strategis, seperti kantor hingga papan pengumuman. Total empat foto yang ditampilkan dalam surat DPO Harun Masiku.
Parade Pawai Ta’aruf MTQ Nasional XXX di Samarinda
Minggu, 08 September 2024 | 03:37 WIB
SinPo.id - Ribuan warga Kalimantan Timur (Kaltim) memadati Jalan KH Abdurrasyid, Samarinda, untuk menyaksikan Parade Pawai Ta’aruf, salah satu rangkaian kegiatan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Nasional XXX 2024. Pawai ini diikuti anak-anak usia sekolah, remaja, dan masyarakat umu
Peringatan Waspada Karhutla di Kaltim, Irwan Minta BMKG-Pemerintah Lakukan Aksi Lanjutan
Selasa, 03 September 2024 | 11:42 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi V DPR RI Irwan Fecho meminta Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) dan pemerintah melakukan langkah lebih lanjut terkait potensi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Kalimantan Timur (Kaltim).
Polisi Amankan ODGJ yang Bawa Tombak di Kutai Barat
Senin, 22 Juli 2024 | 23:06 WIB
SinPo.id - Polres Kutai Barat mengamankan seorang diduga orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) berinisial NE. Pria 54 tahun itu diamankan lantaran membuat resah masyarakat.
KPU Segera Terbitkan Surat Dinas Penghitungan Ulang Suara di Kaltim
Minggu, 16 Juni 2024 | 15:10 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Idham Holik menyebut pihaknya segera menerbitkan surat dinas kepada KPU provinsi, kabupaten dan kota di Kalimantan Timur (Kaltim) untuk melaksanakan penghitungan ulang surat suara DPR RI sesuai putusan Mahkamah Konstitusi (MK) dalam perkara Pers
KPU Lakukan Penghitungan Ulang di 147 TPS Provinsi Kaltim
Minggu, 16 Juni 2024 | 05:39 WIB
SinPo.id - KPU akan melakukan penghitungan ulang di 147 TPS di Kalimantan Timur. 147 TPS itu meliputi Kota Samarinda, Balikpapan, Bontang, Kutai Kartanegara, Kutai Timur, Kutai Barat, Penajam Paser Utara, Paser, dan Berau. "Kami berharap pelaksanaan putusan MK ini bisa berlangsung den
Irwan Fecho Kritik Upaya Mitigasi dalam Pengendalian Banjir di Mahakam Ulu dan Kutai Barat
Senin, 20 Mei 2024 | 13:35 WIB
SinPo.id - Anggota DPR RI dari daerah pemilihan (dapil) Kalimantan Timur (Kaltim), Irwan, mengkritik upaya mitigasi yang dilakukan pemerintah dalam mengendalikan banjir di Mahakam Ulu (Mahulu) dan Kutai Barat (Kubar), Kaltim.
Wakasad: TMMD Representasi Sishankamrata
Rabu, 20 Maret 2024 | 14:29 WIB
SinPo.id - TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) merupakan representasi dari Sistem Pertahanan dan Keamanan Rakyat Semesta (Sishankamrata) yang melibatkan berbagai elemen masyarakat dalam rangka percepatan dan pemerataan pembangunan di seluruh Indonesia. Hal tersebut disampaikan Wakil Kepala
Hadiri Festival Dahau di Kutai Barat, Jokowi: Kewajiban Kita Lestarikan Budaya Daerah
Sabtu, 04 November 2023 | 08:01 WIB
SinPo.id - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menghadiri Festival Dangai Ehau (Dahau) di Kabupaten Kutai Barat, Kalimantan Timur, Jumat, 3 November 2023. Festival budaya ini digelar dalam rangka memperingati hari ulang tahun ke-24 Kabupaten Kutai Barat.
Kejagung Tetapkan Satu Tersangka Baru di Kasus Pemalsuan Izin Tambang
Sabtu, 02 September 2023 | 18:54 WIB
SinPo.id - Kejaksaan Agung (Kejagung) kembali menetapkan satu tersangka terkait kasus perkara dugaan tindak pidana korupsi penerbitan dokumen perizinan pertambangan PT Sendawar Jaya.
PERISTIWA 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago
HUKUM 20 hours ago
HUKUM 2 days ago
POLITIK 2 days ago