Mantan Sekda Bandung Jadi Tersangka Korupsi, KPK Langsung Tahan
Kamis, 26 September 2024 | 20:23 WIB
SinPo.id - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) resmi menetapkan mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bandung, Ema Sumarna sebagai tersangka dugaan korupsi proyek pengadaan kamera pengawas CCTV dan Service Provider (ISP) Bandung Smart City.
KPK Panggil Sekda dan Sejumlah Anggota DPRD Bandung
Kamis, 26 September 2024 | 13:21 WIB
SinPo.id - Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan terhadap Sekreataris Daerah (Sekda) Ema Sumarna pada hari ini, Kamis, 26 September 2024.
Jokowi Ajak Kepala Daerah Tiru Konsep Pembangunan IKN untuk Masa Depan
Selasa, 13 Agustus 2024 | 16:33 WIB
SinPo.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menekankan pentingnya perencanaan dan konsep pembangunan kota yang berorientasi pada masa depan. Hal ini disampaikan Jokowi dalam pengarahannya kepada para gubernur, bupati, dan walikota di Istana Negara, Ibu Kota Nusantara, Provinsi Kalimantan Timur.
Bea Cukai Fasilitasi Impor Kereta Tanpa Rel dan Taksi Terbang untuk Ibu Kota Nusantara
Selasa, 13 Agustus 2024 | 00:42 WIB
SinPo.id - Bea Cukai menunjukkan komitmen penuh dalam mendukung pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) dengan memfasilitasi impor berbagai peralatan canggih yang akan digunakan dalam pengembangan kota tersebut. Dalam tiga bulan terakhir, Bea Cukai telah mengelola proses impor beberapa kendaraan
Banggakan Pembangunan IKN, Jokowi: Tak Semua Negara Mampu Bangun
Senin, 12 Agustus 2024 | 11:23 WIB
SinPo.id - Presiden Joko Widodo menilai, tidak semua negara mempunyai kemampuan membangun ibu kota nya dari awal. Karena itu, ia berharap, pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) yang telah dimulai ini, berlanjut pada pemerintahan berikutnya.
Pimpin Sidang Kabinet Perdana di IKN, Jokowi: Sidang yang Istimewa
Senin, 12 Agustus 2024 | 10:07 WIB
SinPo.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) memimpin sidang kabinet paripurna di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin dan para menteri kabinet, Senin, 12 Agustus 2024.
Telkomsel Siapkan Jaringan Broadband 5G Terdepan di IKN
Selasa, 06 Agustus 2024 | 06:21 WIB
SinPo.id - Sebagai penyedia layanan Telekomunikasi digital terdepan di Indonesia, Telkomsel konsisten mengambil peran terdepan dalam mendukung program pemerintah, termasuk menyukseskan pelaksanaan HUT Ke-79 RI bertema “Nusantara Baru Indonesia Maju” yang akan berlangsung pada 17 Ag
DIY Kota Percontohan Smart City untuk Keselamatan Lalu Lintas
Sabtu, 15 Juni 2024 | 08:39 WIB
SinPo.id - Korps Lalu Lintas Polri menjadikan Daerah Istimewa Yogyakarta sebagai kota percontohan program smart city atau kota cerdas dalam keselamatan berlalu lintas guna menunjang keselamatan lalu lintas dan menurunkan angka fatalitas kecelakaan.
Wakapolri Sebut 1.667 Personel Polri Akan Pindah ke IKN
Kamis, 13 Juni 2024 | 04:16 WIB
SinPo.id - Polri akan memindahkan 1.667 personelnya, termasuk para perwira tinggi ke Ibu Kota Negara (IKN). Mereka akan ditempatkan di kantor pusat Korps Bhayangkara yang berada di IKN Kalimantan Timur.
Jokowi: Konsep kota Masa Depan Harus Hijau dan Nyaman
Selasa, 04 Juni 2024 | 10:55 WIB
SinPo.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan bahwa konsep kota masa depan harus ramah lingkungan dan nyaman dihuni (liveable).
GALERI 2 days ago
HUKUM 1 day ago
HUKUM 2 days ago
HUKUM 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago
HUKUM 1 day ago
HUKUM 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago