Polisi Terjunkan Patroli Sepeda Amankan Rest Area di Tangerang
Minggu, 30 Maret 2025 | 08:49 WIB
SinPo.id - Polres Metro Tangerang Kota mengerahkan sebanyak 12 personel untuk melakukan patroli bersepeda untuk mengamankan rest area selama mudik Lebaran 2025. Mereka tergabung dalam patroli gabungan bersama TNI, Dishub, Satpol PP, serta Senkom dan Pramuka.
Polisi Tangguhkan Penahanan Ibu di Tangerang Gara-gara Anak Hendak Jual Ginjal
Senin, 24 Maret 2025 | 12:16 WIB
SinPo.id - Kapolres Tangerang Selatan AKBP Victor D.H. Inkiriwang menginstruksikan kepada Kapolsek Ciputat Timur, agar menangguhkan penahanan kasus penggelapan yang dilakukan seorang ibu yang berujung pada penjualan ginjal anaknya demi membebaskan penahanan sang ibu.
Selama Dua Bulan, Polda Metro Jaya Jaring 1.244 Tersangka Kasus Narkoba
Kamis, 27 Februari 2025 | 15:43 WIB
SinPo.id - Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya memaparkan hasil penindakan yang dilakukan selama dua bulan terakhir. Hasilnya total sebanyak 960 kasus diungkap dengan rincian 310, 35 kilogram ganja, tembakau sintetis atau gorila 617,34 kilogram, ekstasi 19.000 butir, sabu 11,79 kilogram, oba
DPR Apresiasi Polres Tangsel Tangkap Dua Preman Penodong Anak TK
Minggu, 16 Februari 2025 | 22:26 WIB
SinPo.id - Wakil Ketua Komisi III DPR RI Moh. Rano Alfath mengapresiasi langkah cepat Polres Metro Tangerang Selatan yamg menangkap dua preman yang mengganggu latihan drum band murid TK di Permata Pamulang. Rano menilai langkah cepat seperti ini penting agar masyarakat merasa aman.
Penyiram Air Keras ke Polisi di Tangsel Ditangkap, Modusnya Kesal Dihalangi Tawuran
Minggu, 26 Januari 2025 | 00:48 WIB
SinPo.id - Polisi menangkap empat pelaku yang menyiram air keras dan mengeroyok anggota polisi Briptu Fadel serta mitra polri, Dion. Keempat tersangka itu adalah seorang remaja yakni MH (19), HR (19), F (19), dan RA (18).
Polisi Tangkap Perampok SPBU Bintaro, Pelakunya Mantan Manajer
Sabtu, 18 Januari 2025 | 18:21 WIB
SinPo.id - Polres Metro Tangerang Selatan (Tangsel) menangkap pelaku perampokan yang beraksi di sebuah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di kawasan Pondok Aren, Tangerang Selatan, Banten. Pelaku melakukan aksinya pada Rabu, 1 Januari 2025 lalu.
Rotasi Besar-besaran Polda Metro, 24 Kapolsek dan Kasat Reskrim Diganti
Minggu, 12 Januari 2025 | 21:13 WIB
SinPo.id - Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto kembali melakukan rotasi sejumlah jabatan strategis di wilayah hukum Polda Metro Jaya. Salah satunya merotasi 24 jabatan Kapolsek dan sejumlah Kasat Lantas dan Kasat Reskrim turut dirotasi.
Mobil Tabrak Pemotor di Tangsel, Seorang Tewas
Minggu, 12 Januari 2025 | 01:48 WIB
SinPo.id - Sebuah mobil menabrak sepeda motor hingga terguling di Jalan Boulevard Graha Raya, Serpong Utara, Tangerang Selatan, Sabtu 11 Januari 2025. Kecelakaan ini menyebabkan satu penumpang motor tewas, sementara pengemudi motor mengalami luka-luka.
Polisi Duga Pinjol Jadi Motif Satu Keluarga Tewas di Ciputat
Selasa, 17 Desember 2024 | 13:35 WIB
SinPo.id - Tim gabungan dari Polres Tangerang Selatan (Tangsel) dan Polda Metro Jaya terus mengusut motif tiga jasad satu keluarga yang diduga bunuh diri di kediamannya di Kelurahan Cirendeu, Kecamatan Ciputat Timur, Tangsel.
Polisi Ungkap Judi Online Jaringan Internasional, Omset Perbulan Rp2 Miliar
Sabtu, 07 Desember 2024 | 11:34 WIB
SinPo.id - Polres Tangerang Selatan (Tangsel) mengungkap kasus judi online (judol) jaringan internasional dengan menangkap tujuh orang pelaku yang terdiri dari lima tersangka laki laki dan dua orang perempuan. Diduga operasional judol ini terhubung dengan jaringan di negara Kamboja.
PERISTIWA 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago
HUKUM 20 hours ago
HUKUM 2 days ago
POLITIK 2 days ago