Dinas Kesehatan Jakarta Siagakan Posko dan Ambulans di Malam Tahun Baru
Selasa, 31 Desember 2024 | 09:49 WIB
SinPo.id - Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan ketersediaan layanan kesehatan selama perayaan malam Tahun Baru 2025. Selain menempatkan petugas medis dan ambulans, Dinas Kesehatan juga telah menyiapkan posko kesehatan di sejumlah lokasi.
Polri Siapkan Dua Ambulans Udara Selama Libur Natal dan Tahun Baru
Kamis, 19 Desember 2024 | 14:27 WIB
SinPo.id - Polri melalui Korps Kepolisian Perairan dan Udara (Korpolairud) Baharkam Polri menyediakan dua layanan ambulans udara atau helikopter selama Operasi Lilin 2024. Langkah ini dilakukan untuk memastikan keamanan dan kelancaran perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru).
Pemprov DKI Tingkatkan Layanan Luka Bakar dan Strok di RSUD Tarakan Jakarta
Rabu, 11 September 2024 | 20:47 WIB
SinPo.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) Jakarta meningkatkan layanan luka bakar dan strok di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tarakan Jakarta.
Heru Budi Serahkan Nasibnya sebagai Pj Gubernur ke DPRD
Rabu, 11 September 2024 | 14:00 WIB
SinPo.id - Penjabat (Pj) Gubernur Jakarta Heru Budi Hartono menyerahkan persoalan diganti atau tidak dirinya dari jabatannya, kepada DPRD. Sebab, sejumlah fraksi merekomendasikan agar jabatan Heru diperpanjang. "Saya serahkan sepenuhnya kepada rekan-rekan terhormat DPRD,&qu
KPU DKI Nyatakan Tiga Paslon Pilgub Jakarta Lolos Tes Kesehatan dan Bebas Narkoba
Senin, 02 September 2024 | 21:15 WIB
SinPo.id - KPU Jakarta menyatakan tiga pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jakarta lulus tes kesehatan secara jasmani dan rohani hingga bebas dari penyalahgunaan narkotika.
Dharma-Kun Jalani Pemeriksaan Kesehatan di RSUD Tarakan
Senin, 02 September 2024 | 00:37 WIB
SinPo.id - Sebanyak tiga pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur Jakarta menjalani pemeriksaan kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tarakan. Pada Minggu 1 September 2024, Dharma Pongrekun-Kun Wardana, pasangan calon independen menjalani pemeriksan selama 11 jam mulai dari jam 0
RSUD Tarakan Jakarta Serahkan Berkas Tiga Paslon ke KPU DKI pada Senin
Minggu, 01 September 2024 | 18:42 WIB
SinPo.id - Pihak Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tarakan Jakarta, menyebut bakal menyerahkan berkas tiga pasangan calon (paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur secara serentak kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI pada Senin, 2 September2024, pukul 15.00 WIB.
Jalani Tes Kesehatan, Dharma-Kun Mohon Doa Agar Diberi Kelancaran
Minggu, 01 September 2024 | 12:53 WIB
SinPo.id - Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta jalur independen Dharma Pongrekun-Kun Wardana menjalani tes kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tarakan, Jakarta, Minggu, 1 September 2024.
RSUD Tarakan Gunakan Peralatan Medis Canggih dalam Pemeriksaan Kesehatan Cagub dan Cawagub
Sabtu, 31 Agustus 2024 | 15:32 WIB
SinPo.id - Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta menunjuk Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tarakan untuk menggelar pemeriksaan kesehatan jasmani dan rohani bagi pasangan Calon Gubernur (Cagub) dan Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Provinsi DKI Jakarta periode 2024 - 2029.
Jalani Tes Kesehatan, Ridwan Kamil: Tak Ada Persiapan Khusus, Kecuali Puasa
Sabtu, 31 Agustus 2024 | 12:38 WIB
SinPo.id - Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Ridwan Kamil dan Suswono menjalani tes kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tarakan, Jakarta, Sabtu, 31 Agustus 2024.
PERISTIWA 3 hours ago
PERISTIWA 20 hours ago
PERISTIWA 18 hours ago
PERISTIWA 15 hours ago
OLAHRAGA 1 day ago