Pemprov DKI Berencana Tambah Kuota Penerima KLJ pada 2026
Minggu, 23 Maret 2025 | 10:17 WIB
SinPo.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berencana untuk menambah kuota penerima bantuan sosial melalui program Kartu Lansia Jakarta (KLJ) pada tahun 2026 mendatang.
WHO Desak Percepatan Evakuasi Medis dari Jalur Gaza
Jumat, 07 Februari 2025 | 09:42 WIB
SinPo.id - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mendesak percepatan evakuasi medis dari Jalur Gaza di tengah gencatan senjata. WHO memandang, langkah ini perlu dilakukan karena banyak pasien yang sakit kritis saat ini.
Polda Metro Jaya Akan Evaluasi SOP Pengawalan Pejabat
Selasa, 14 Januari 2025 | 16:39 WIB
SinPo.id - Polda Metro Jaya akan melakukan evaluasi standar operasional prosedur (SOP) pengawalan mobil pejabat di internal anggota. Hal ini untuk mencegah kejadian serupa, seperti arogansi anggota patwal mobil RI 36.
KPK Sita Rp477 Miliar Terkait Penerimaan Gratifikasi Rita Widyasari
Selasa, 14 Januari 2025 | 13:37 WIB
SinPo.id - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita uang ratusan miliar rupiah terkait kasus dugaan gratifikasi dalam produksi batu bara oleh eks Bupati Kutai Kartanegara (Kukar), Rita Widyasari pada Jumat, 10 Januari 2025.
Dasco: Pertemuan dengan Raffi Ahmad Silaturahmi Biasa
Senin, 13 Januari 2025 | 19:20 WIB
SinPo.id - Wakil Ketua DPR RI Dasco menyebut pertemuannya dengan Utusan Khusus Presiden Bidang Generasi Muda dan Pekerja Seni Raffi Ahmad merupakan kunjungan silaturahim biasa. Tak ada pembahasan khusus dalam pertemuan itu.
Korlantas Polri Minta Maaf soal Sikap Anggota Patwal Mobil RI 36
Minggu, 12 Januari 2025 | 18:21 WIB
SinPo.id - Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri turut meminta maaf kepada masyarakat atas sikap personel pengawalan (Patwal) yang mengawal mobil menteri berpelat RI 36 beberapa waktu lalu.
Polisi Bakal Panggil Pengemudi Taksi Alphard yang Ditunjuk-tunjuk Anggota Patwal
Sabtu, 11 Januari 2025 | 18:56 WIB
SinPo.id - Polda Metro Jaya mencari sosok pengemudi taksi Alphard yang viral ditunjuk-tunjuk oleh anggota Patwal yang mengawal mobil Lexus berpelat RI 36. Sang pengemudi dicari untuk dimintai klarifikasi terkait kasus viral tersebut.
Seskab Mayor Teddy Tegur Pemilik Mobil RI 36: Bijaklah saat Berkendara
Sabtu, 11 Januari 2025 | 15:48 WIB
SinPo.id - Sekretaris Kabinet (Seskab) Mayor Teddy Indra Wijaya mengaku sudah menegur pejabat negara yang mengendarai kendaraan dinas berpelat nomor RI 36.
Polda Metro Jaya Minta Maaf soal Patwal Mobil RI 36 Tunjuk-tunjuk Sopir Taksi
Sabtu, 11 Januari 2025 | 13:27 WIB
SinPo.id - Polda Metro Jaya menyampaikan permintaan maafnya atas gestur arogan anggota Patwal yang mengawal mobil Lexus berpelat RI 36. Aksi anggota Patwal itu viral di media sosial karena diduga menunjuk-nunjuk pengendara lainnya.
Polisi Beberkan Kronologi Patwal RI 36 Tunjuk-tunjuk Sopir Taksi hingga Dianggap Arogan
Sabtu, 11 Januari 2025 | 12:52 WIB
SinPo.id - Wadirlantas Polda Metro Jaya, AKBP Argo Wiyono mengungkapkan kronologi anggota pengawalan (Patwal) dari satuan polisi lalu lintas (Polantas) Brigadir DK yang mengawal mobil nopol RI 36.
PERISTIWA 2 days ago
PERISTIWA 1 day ago
HUKUM 2 days ago
BUDAYA 2 days ago
HUKUM 2 days ago
POLITIK 2 days ago