Pemprov DKI Siapkan Perda Bansos untuk Pendatang di Jakarta
Selasa, 25 Maret 2025 | 20:56 WIB
SinPo.id - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta sedang merancang peraturan daerah (raperda) tentang kependudukan yang salah satunya mengatur pemberian bantuan sosial (bansos) bagi pendatang.
Pemprov DKI Pastikan Pencairan Bansos Setiap Bulan Mulai April 2025
Selasa, 25 Maret 2025 | 19:58 WIB
SinPo.id - Wakil Gubernur DKI, Rano Karno menyatakan mulai April 2025, bantuan sosial melalui program Kartu Lansia Jakarta (KLJ), Kartu Anak Jakarta (KAJ), dan Kartu Penyandang Disabilitas Jakarta (KPDJ) akan dicairkan setiap bulan.
Dukcapil DKI Jakarta Prediksi Penurunan Pendatang Baru Usai Lebaran 2025
Sabtu, 22 Maret 2025 | 20:54 WIB
SinPo.id - Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) DKI, Budi Awaludin memprediksi penurunan jumlah pendatang baru ke Jakarta setelah Lebaran 2025.
Pramono Pastikan Tak Ada Operasi Yustisi Usai Lebaran
Jumat, 21 Maret 2025 | 20:09 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung Wibowo, mengambil langkah yang berbeda dengan melarang dilaksanakannya operasi yustisi usai arus mudik Lebaran 2025.
Korupsi e-KTP, KPK Panggil Mantan Direktur PIAK Dukcapil Kemendagri
Senin, 17 Maret 2025 | 16:37 WIB
SinPo.id - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil mantan Direktur Pengelolaan Informasi Administrasi Kependudukan (PIAK) Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Ditjen Dukcapil) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI, Sugiarto.
Dukcapil DKI Jakarta Siapkan Strategi Antisipasi Pendatang Pasca Lebaran 2025
Sabtu, 15 Maret 2025 | 06:21 WIB
SinPo.id - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) DKI Jakarta menyiapkan strategi khusus mengantisipasi pendatang baru saat arus balik Lebaran tahun 2025 melalui Program Penataan Administrasi Kependudukan. Dalam program ini, Dinas Dukcapil DKI Jakarta akan menata dan memastikan N
Pemprov DKI Percepat Urus KTP Warga yang Rusak atau Hilang Akibat Banjir
Rabu, 05 Maret 2025 | 21:14 WIB
SinPo.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI memudahkan warga untuk pengurusan dokumen kependudukan seperti KTP yang hilang atau rusak akibat banjir. Bahkan, prosesnya bisa selesai dalam waktu sehari hanya dengan menyebutkan Nomor Induk Kependudukan (NIK).
Masjid Saka Tunggal (1288 M): Masjid Tertua dan Keunikannya
Sabtu, 01 Maret 2025 | 12:58 WIB
SinPo.id - Banyaknya masjid dengan ragam pesona arsitektur, menjadi daya tarik dan bukti perkembangan Islam di Indonesia. Dari data Dukcapil Kemendagri 2024 mencatat, dari 282.477. 584 jiwa penduduk Indonesia, 245. 973. 915 orang (87,08%) beragama Islam.
Pemprov DKI Siapkan Rangkaian Penyambutan untuk Pramono-Rano di Balai Kota
Kamis, 20 Februari 2025 | 01:21 WIB
SinPo.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta telah menyiapkan rangkaian acara penyambutan Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih, Pramono Anung Wibowo - Rano Karno di Balai Kota, Kamis, 20 Februari 2025.
Pemerintah Pastikan Program Cek Kesehatan Gratis Segera Diluncurkan
Kamis, 23 Januari 2025 | 21:47 WIB
SinPo.id - Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Pratikno mengatakan, pemerintah akan mematangkan terlebih persiapan Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis (PKG), sebelum diluncurkan. Karena, program ini sangat disambut antusias oleh masyarakat, maka segala persiapa
PERISTIWA 2 days ago
EKBIS 17 hours ago
GALERI 12 hours ago
PERISTIWA 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago
POLITIK 14 hours ago
PERISTIWA 14 hours ago
POLITIK 2 days ago