HKTI: Tantangan Indonesia, Semakin Dikit Milenial yang Mau Jadi Petani
Jumat, 21 Februari 2025 | 19:37 WIB
SinPo.id - Ketua Umum Dewan Pimpinan Nasional Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Fadli Zon menilai, tantangan terbesar sektor pertanian di Indonesia adalah semakin sedikitnya anak-anak muda yang ingin berprofesi di bidang pertanian. Padahal, petani merupakan profesi mulia.
Dukung Pembatasan Gadget, Okta Kumala: Memaksimalkan Perkembangan Anak
Kamis, 20 Februari 2025 | 16:47 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi I DPR RI Okta Kumala Dewi menyambut positif wacana pembentukan aturan pembatasan akses internet terhadap anak. Pembatasan gawai untuk anak dinilai langkah tepat memaksimalkan perkembangan anak.
Sekjen ICRP: Teori Denny JA Melengkapi Sosiologi Agama
Minggu, 16 Februari 2025 | 12:21 WIB
SinPo.id - Revolusi Artificial Intelligence (AI) telah mengubah banyak aspek kehidupan manusia, termasuk cara memahami dan beragama. AI tidak hanya mempercepat akses terhadap informasi keagamaan, tetapi juga menggeser otoritas tradisional dalam tafsir agama. Dalam konteks ini, peneliti seni
AHY Tekankan Pentingnya MBG untuk Hindari Bencana Demografis
Jumat, 31 Januari 2025 | 19:05 WIB
SinPo.id - Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menilai, keberadaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) sangat penting untuk mengentaskan stunting hingga memastikan tidak ada lagi anak-anak Indonesia yang kelaparan. Dengan anak-anak
Kementan Imbau Masyarakat Waspadai Informasi Palsu soal Brigade Pangan
Sabtu, 28 Desember 2024 | 15:51 WIB
SinPo.id - Kementerian Pertanian (Kementan) mengimbau masyarakat untuk berhati-hati atas informasi palsu yang beredar terkait Brigade Pangan. Karena, banyak beredar informasi yang tidak benar (hoaks) di pelbagai media sosial, seiring dengan meningkatnya minat publik terhadap program ini.
Iftitah Sebut Kementrans Mitra Strategis Kementan, Siap Sukseskan Kemandirian Pangan
Jumat, 20 Desember 2024 | 11:53 WIB
SinPo.id - Menteri Transmigrasi (Mentrans) Muhammad Iftitah Sulaiman Suryanagara menyampaikan Kementerian Pertanian (Kementan) merupakan mitra strategis Kementrans. Iftitah menegaskan, Kementrans siap membantu Kementan dalam penyediaan tenaga kerja.
Memperbincangkan Angkatan Puisi Esai
Senin, 16 Desember 2024 | 13:46 WIB
“Di setiap gelombang sejarah, sastra adalah saksi. Kadang ia bersuara lembut seperti bisik angin, kadang ia menjerit seperti badai. Tapi selalu, ia mencatat jejak jiwa manusia.”
Menbud Tinjau Pusat Informasi Majapahit dan Candi Brahu
Senin, 09 Desember 2024 | 06:40 WIB
SinPo.id - Menteri Kebudayaan, Fadli Zon, melakukan kunjungan kerja ke Pusat Informasi Majapahit dan Candi Brahu yang merupakan bagian wilayah kerja Balai Pelestarian Kebudayaan Wilayah XI, Jawa Timur, pada Minggu, 8 Desember 2024.
Nyoblos Pilkada 2024 di TPS 08 Bojongkoneng, Prabowo: Yang Kalah Harus Bekerja Sama
Rabu, 27 November 2024 | 09:36 WIB
SinPo.id - Presiden Prabowo Subianto menyampaikan pesan kepada calon kepala daerah yang bertarung di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Ia bilang, kepala daerah yang kalah harus tetap bekerja sama.
Pemprov Jakarta Komitmen Sukseskan Pilkada 2024
Rabu, 27 November 2024 | 02:22 WIB
SinPo.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berkomitmen mendukung seluruh tahapan untuk menyukseskan pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 yang luber, jurdil serta bermartabat.
EKBIS 1 day ago
PERISTIWA 4 hours ago
GALERI 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago
PERISTIWA 2 days ago