11 Korban Pembunuhan KKB Berhasil Dievakuasi, Pasutri Sandera Diselamatkan
Sabtu, 12 April 2025 | 23:24 WIB
SinPo.id - Polri telah melakukan evakuasi 11 jenazah masyarakat sipil penambang emas yang dibunuh KKB. Proses evakuasi dilakukan secara dramatis. "11 korban pembunuhan sudah dievakuasi semuanya oleh tim di lapangan," kata Kepala Operasi Damai Cartenz 2025, Brigjen Faizal Ramadhani,
DPD Komitmen Tingkatkan Kolaborasi Manajemen Kepegawaian di Pusat dan Daerah
Sabtu, 01 Maret 2025 | 13:07 WIB
SinPo.id - Gusti Kanjeng Ratu Hemas, menekankan pentingnya sistem manajemen kepegawaian yang lebih kolaboratif dan efektif antara pemerintah pusat dan daerah dalam rangka meningkatkan profesionalisme aparatur sipil negara (ASN).
Polri Ajak Masyarakat Papua Waspada Propaganda Hoaks oleh KKB
Sabtu, 25 Januari 2025 | 07:21 WIB
SinPo.id - Polri menegaskan bahwa informasi yang disebarkan oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) terkait ancaman genosida terhadap Orang Asli Papua (OAP) oleh TNI-Polri adalah hoaks.
Jelang Natal, Prabowo Perbaiki Gereja dan Sediakan Tenaga Pendidik Di Kawasan Transmigrasi Salor
Selasa, 24 Desember 2024 | 13:21 WIB
SinPo.id - Menjelang perayaan Natal tahun 2024, Presiden Prabowo Subianto berbagi kasih hingga ke tanah Papua. Salah satunya dengan merenovasi Gereja Hati Kudus di distrik Ivimahad, kawasan transmigrasi Salor, Kabupaten Merauke, Papua Selatan. Kampung Ivimahad ini dihuni oleh orang asli Papua.
MRP Papua Barat Daya Laporkan Seluruh Komisioner KPU RI ke DKPP
Jumat, 04 Oktober 2024 | 23:19 WIB
SinPo.id - Majelis Rakyat Papua (MRP) wilayah Papua Barat Daya mengadukan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP)RI lantaran diduga melanggar etik.
MRP Papua Barat Daya Harap Bawaslu Panggil Ketua KPU RI
Rabu, 02 Oktober 2024 | 20:20 WIB
SinPo.id - Majelis Rakyat Papua (MRP) Papua Barat Daya telah melaporkan Ketua KPU RI, Mochammad Afifuddin dan Anggota KPU RI, Idham Holik serta seluruh pimpinan KPU Papua Barat Daya ke Bawaslu RI.
Majelis Rakyat Papua Barat Daya Laporkan Ketua KPU RI ke Bawaslu
Rabu, 02 Oktober 2024 | 19:56 WIB
SinPo.id - Majelis Rakyat Papua (MRP) Papua Barat Daya melaporkan Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Mochamad Afifuddin dan Anggota Idham Holik ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI pada Rabu, 2 Oktober 2024. Adapun laporan tersebut juga melaporkan seluruh Komisioner KPU Papua Barat Daya.&nbs
MK Putus 18 Perkara Pilkada, Partai Buruh Yakin Menang
Selasa, 20 Agustus 2024 | 00:57 WIB
SinPo.id - Berdasarkan jadwal persidangan yang diterbitkan oleh Mahkamah Konsitusi (MK), akan ada 18 perkara uji materiil UU Pilkada dan undang-undang lain terkait aturan pilkada yang akan dibacakan putusannya oleh MK, pada Selasa 20 Agustus 2024. Setidaknya ada sepuluh isu konstitusionalit
Sekolah Sepak Bola Kaki Belanda Berdiri di Sorong
Minggu, 07 Juli 2024 | 06:35 WIB
SinPo.id - Kepedulian Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti terhadap Pulau Papua memang bukan isapan jempol belaka. Buktinya, Senator asal Jawa Timur itu hadir dalam acara peletakan batu pertama SMK Papua Bangkit dan pendirian Sekolah Sepak Bola Kaki Belanda yang dilaksanakan secara bersa
Wapres: Pembangunan Papua Pegunungan Harus Selaras dengan Kearifan Lokal
Kamis, 06 Juni 2024 | 02:43 WIB
SinPo.id - Provinsi Papua Pegunungan merupakan salah satu dari tiga daerah otonom baru hasil pemekaran wilayah di Papua. Dengan berdirinya provinsi ini, pemerintah menjadi semakin fokus untuk merumuskan strategi pembangunan yang sesuai dengan kearifan lokal dan konteks wilayah.
EKBIS 1 day ago
GALERI 1 day ago
PERISTIWA 18 hours ago
PERISTIWA 1 day ago
PERISTIWA 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago
POLITIK 1 day ago