Gubernur DKI Jakarta Dukung Indonesia Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2036
Selasa, 22 April 2025 | 17:23 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menyatakan dukungannya terhadap rencana Indonesia menjadi tuan rumah Olimpiade 2036. Hal itu disampaikan saat menghadiri pembukaan Rapat Anggota Komite Olimpiade Indonesia 2025 di Hotel Fairmont Jakarta, Selasa, 22 April 2025.
Gagal ke Semifinal Piala Asia U-17 2025, Erick Thohir: Jangan Hukum Pemain, Mereka Sudah Luar Biasa!
Kamis, 17 April 2025 | 07:47 WIB
SinPo.id - Meski tersingkir di perempat final Piala Asia U-17 2025, Ketua Umum PSSI Erick Thohir tetap memberi apresiasi tinggi atas perjuangan Putu Panji dkk. Erick menegaskan, anak-anak muda Garuda Muda ini sudah menunjukkan prestasi membanggakan dan pantas disambut sebagai pahlawan.
Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Timnas U-17 di Piala Asia U-17 2025, Fokus Persiapan Piala Dunia U-17
Rabu, 16 April 2025 | 04:45 WIB
SinPo.id - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengungkapkan apresiasi yang tinggi terhadap prestasi yang diraih oleh Timnas U-17 Indonesia di Piala Asia U-17 2025 yang digelar di Arab Saudi. Meskipun anak asuh pelatih Nova Arianto gagal mengulang prestasi semifinal yang mereka capai pada tahun 199
Pimpinan MPR Penuhi Undangan China Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
Senin, 14 April 2025 | 14:44 WIB
SinPo.id - Wakil Ketua MPR RI Eddy Soeparno memenuhi undangan pemerintah China untuk menghadiri pertemuan terkait pengembangan dan pemanfaatan energi terbarukan. Rangkaian agenda ini berlangsung di Kota Beijing dan Shenzen pada 13-17 April 2025.
SEA Games 2025: Indonesia Batasi Cabang Olahraga Demi Maksimalkan Prestasi
Rabu, 12 Maret 2025 | 06:00 WIB
SinPo.id - Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Raja Sapta Oktohari mendukung kebijakan pembatasan cabang olahraga (cabor) yang dikirim ke SEA Games 2025. Langkah ini dinilai sebagai upaya memaksimalkan prestasi dan efisiensi anggaran. "Ajang multievent harus kita manfaatkan unt
Barcelona Lolos ke Perempat Final Liga Champions, Tumbangkan Benfica 3-1
Rabu, 12 Maret 2025 | 05:00 WIB
SinPo.id - Barcelona memastikan tempat di perempat final Liga Champions 2025 usai menundukkan Benfica 3-1 pada leg kedua babak 16 besar di Stadion Olimpiade, Barcelona, Rabu 12 Maret 2025 dini hari WIB.
Di Forum PBB, Menpora Tegaskan Kesiapan RI Jadi Pemimpin Global Diplomasi Olahraga
Jumat, 07 Maret 2025 | 04:37 WIB
SinPo.id - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo menghadiri ajang inisiatif olahraga global “Securing the Legacy: Debriefing from Paris 2024 for Future Major Sporting Events Marking” di Markas Besar Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB), New York, Amerika Serikat, Rabu, 5
Rayakan HUT Ketiga, Seejontor FC Terus Komitmen Bantu Sesama
Kamis, 06 Maret 2025 | 18:31 WIB
SinPo.id - SeeJontor FC komunitas sepak bola antar jurnalis terbesar di Indonesia menggelar hari jadi yang ketiga tahun. Mengambil tempat di Lapangan B, Kompleks Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat mereka mengadakan syukuran dengan sejumlah kegiatan pada Rabu, 5 Maret 2025,
Daftar Pemain Indonesia di Badminton Asia Championships 2025
Rabu, 05 Maret 2025 | 04:03 WIB
SinPo.id - PP PBSI resmi merilis daftar lengkap 19 pemain Indonesia yang akan berlaga di Badminton Asia Championships (BAC) 2025. Turnamen bergengsi ini akan digelar di Ningbo Olympic Sports Center Gymnasium, Ningbo, China, pada 8–13 April 2025.
Daftar Wakil Indonesia di Orléans Masters 2025
Selasa, 04 Maret 2025 | 03:34 WIB
SinPo.id - Indonesia mengirimkan sembilan wakil ke Orléans Masters 2025, yang berlangsung pada 4-9 Maret 2025. Turnamen bulu tangkis level BWF World Tour Super 300 ini menjadi ajang penting bagi skuad Merah Putih, meski kali ini tanpa wakil di sektor ganda putra.
PERISTIWA 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago
BUDAYA 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago
HUKUM 2 days ago