Pimpinan MPR Dorong Peningkatan Akses Masyarakat untuk Kuliah
Kamis, 27 Maret 2025 | 16:57 WIB
SinPo.id - Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat (Rerie) mendorong adanya peningkatan akses bagi masyarakat untuk berkuliah. Pendidikan pada tingkat perguruan tinggi penting agar sumber daya manusia (SDM) Indonesia yang berdaya saing di masa depan dapat terwujud.
Ketua DPR Minta Pemerintah Kendalikan Harga Kebutuhan Pokok Jelang Lebaran
Kamis, 27 Maret 2025 | 11:46 WIB
SinPo.id - Ketua DPR RI Puan Maharani meminta pemerintah segera mengambil langkah efektif dalam mengendalikan harga-harga kebutuhan pokok yang terus melonjak menjelang Lebaran 2025, khususnya komoditas pangan.
Airlangga Bantah Prediksi Perputaran Uang Lebaran 2025 Turun
Kamis, 27 Maret 2025 | 10:45 WIB
SinPo.id - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto tidak sepakat dengan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia yang memprediksi perputaran uang pada libur Idulfitri 1446 Hijriah/Lebaran 2025 hanya mencapai Rp 137,97 triliun, turun 12,3 persen dari Rp 157,3 triliun tahun
Ketua DPR Dorong Pemerintah Respons Tantangan Ekonomi Masyarakat Jelang Lebaran
Kamis, 27 Maret 2025 | 10:13 WIB
SinPo.id - Ketua DPR RI Puan Maharani mendorong pemerintah merespons tantangan ekonomi yang tengah dihadapi masyarakat, terutama kelompok kelas menengah saat ini. Pasalnya, daya beli masyarakat terus menurun menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah.
Pasar Baja Krakatau Steel Merambah Eropa, Ekspor Hingga 11 Ribu Ton
Kamis, 27 Maret 2025 | 05:21 WIB
SinPo.id - PT Krakatau Steel (Persero) Tbk kembali memperluas pasar internasional dengan mengirimkan baja Hot Rolled Coil (HRC) ke Eropa pada Maret 2025. Ekspor ini dilakukan melalui Krakatau International Port di Cilegon pada Selasa, 25 Maret 2025.
Presiden Prabowo Instruksikan Struktur Komisaris BUMN Perbankan Lebih Ringkas dan Profesional
Kamis, 27 Maret 2025 | 00:42 WIB
SinPo.id - Presiden Prabowo Subianto menginstruksikan penyederhanaan struktur komisaris di badan usaha milik negara (BUMN) sektor perbankan agar lebih ramping dan diisi oleh para profesional. Hal itu menjadi salah satu bahasan dalam rapat terbatas yang dipimpin Presiden Prabowo bersama sejumlah
Menekraf Temui Menko Perekonomian, Dorong Akses Pendanaan bagi Pelaku Ekonomi Kreatif
Rabu, 26 Maret 2025 | 17:35 WIB
SinPo.id -
Anggota DPR Siap Kawal Pengembangan Bandara Haji Asan Sampit
Rabu, 26 Maret 2025 | 14:01 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi V DPR RI Muhammad Syauqie mendukung pengembangan Bandara Haji Asan Sampit Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Dia bahkan siap mengawal pengembangan bandara itu hingga tuntas.
Kapolri ke Para Buruh: Lapangan Kerja yang Besar Akan Dibuka di Brebes
Rabu, 26 Maret 2025 | 12:33 WIB
SinPo.id - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan kabar gembira untuk seluruh kelompok buruh. Kabar baik itu adalah rencana akan dibukanya lapangan pekerjaan baru di Brebes, Jawa Tengah
Pimpinan MPR Tekankan Prioritas Indonesia Bangun Ketahanan Energi
Rabu, 26 Maret 2025 | 11:56 WIB
SinPo.id - Wakil Ketua MPR RI Eddy Soeparno menekankan agar pemerintah tidak bergantung pada sumber energi impor dalam membangun ketahanan energi. Penguatan ketahanan energi diperlukan karena kebutuhan energi dalam negeri masih mengandalkan impor.
PERISTIWA 9 hours ago
EKBIS 1 day ago
GALERI 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago