Kemenko PMK Beri Santunan Untuk Gangguan Ginjal Akut Pada Anak
Rabu, 10 Januari 2024 | 13:10 WIB
SinPo.id - Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) bekerja sama dengan Kementerian Sosial, Plt Kepala BPOM dan Kementerian Kesehatan memberi santunan untuk Korban Gangguan Ginjal Akut Pada Anak (GGAPA) di Kantor Kemenko PMK, Jakarta, Rabu (10 Januari 202
Komnas Temukan 8 Pelanggaran HAM dalam Kasus Gagal Ginjal Akut
Minggu, 12 Maret 2023 | 09:46 WIB
SinPo.id - Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) menemukan delapan pelanggaran HAM dalam kasus Gangguan Ginjal Progresif Atipikal (GGAPA) pada anak di Indonesia. Hal ini ditemukan melalui serangkaian pemantauan dan penyelidikan atas kasus tersebut.
Ini Rekomendasi Komnas HAM terkait Kasus Gagal Ginjal Akut
Sabtu, 11 Maret 2023 | 22:24 WIB
SinPo.id - Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) mengeluarkan rekomendasi kasus gangguan ginjal akut progresif atipikal (GGAPA) pada anak di Indonesia.
Bocah di Jakarta Bukan Gagal Ginjal Akut, Dinkes DKI: Mengarah ke Long Covid
Senin, 13 Februari 2023 | 18:45 WIB
SinPo.id - Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta menyebut kasus gangguan ginjal akut progresif atipikal (GGAPA) yang menjangkit anak 10 tahun di Jakarta tidak terbukti. Setelah dilaukan pemeriksaan di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM), Jakarta Pusat, bocah tersebut ternyata mengalami geja
Kemenkes: Satu Pasien Suspek Negatif Kasus Gagal Ginjal Akut
Sabtu, 11 Februari 2023 | 03:42 WIB
SinPo.id - Juru bicara Kementerian Kesehatan M Syahril mengatakan satu pasien suspek Gangguan Ginjal Akut Progresif Atipikal (GGAPA) dinyatakan negatif setelah dilakukan pemeriksaan lebih lanjut. Adapun satu suspek yang dimaksud adalah pasien anak berusia 10 tahun di Jakarta yang sebelumnya di
FPKS Dorong Pembentukan TGIPF Soal Kasus Gagal Ginjal Akut pada Anak
Sabtu, 11 Februari 2023 | 02:19 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi IX DPR RI dari Fraksi PKS, Netty Prasetiyani meminta pemerintah membentuk tim gabungan independen pencari fakta (TGIPF) untuk mengusut secara tuntas kasus gangguan ginjal akut. Netty menyebut harus ada evaluasi menyeluruh dan tuntas, baik dari sisi pengawas
Dinkes DKI Ajak Orang Tua Aktif Deteksi Gangguan Ginjal Akut Anak
Jumat, 10 Februari 2023 | 17:38 WIB
SinPo.id - Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta menganjurkan para orang tua untuk ikut berperan aktif dalam mendeteksi gangguan ginjal akut progresif atipikal (GGAPA) yang menjangkit anak. Supaya pencegahan potensi pemburukan kesehatan anak bisa diminimalkan. Pemerintah Provinsi (Pemprov
Komisi IX DPR Minta Kasus Gagal Ginjal Akut Segera Ditangani Agar Tak Jatuh Lebih Banyak Korban
Kamis, 09 Februari 2023 | 02:32 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi IX DPR RI, Nurhadi meminta kementerian/lembaga terkait bertanggungjawab terhadap munculnya kasus gangguan ginjal akut pada anak. Menurut dia, kebijakan segera harus diambil agar tidak menimbulkan korban lebih banyak
Bareskrim Sebut Ada Pihak yang Masih Tertutup Soal Gagal Ginjal Anak
Rabu, 08 Februari 2023 | 19:33 WIB
SinPo.id - Bareskrim Polri menyebut masih mendalami terkait penanganan kasus gangguan ginjal akut (GGA) pada anak yang muncul kembali baru-baru ini.
EKBIS 1 day ago
GALERI 1 day ago
PERISTIWA 14 hours ago
PERISTIWA 1 day ago
PERISTIWA 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago