Gubernur DKI: Taman Kota Harus Jadi Simbol Baru Jakarta Pasca-Ibu Kota
Sabtu, 26 April 2025 | 20:08 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menegaskan pentingnya peran taman kota sebagai ruang publik yang inklusif sekaligus simbol identitas baru Jakarta setelah tidak lagi menyandang status Ibu Kota Indonesia.
Tekan Aksi Tawuran, Gubernur DKI Dorong Ruang Ekspresi 24 Jam untuk Anak Muda
Minggu, 20 April 2025 | 16:44 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung menyoroti pentingnya penyediaan ruang ekspresi yang layak dan aman bagi generasi muda di Jakarta.
Pramono Anung Ingin Jakarta Jadi Destinasi Olahraga Internasional
Minggu, 20 April 2025 | 02:09 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, menyampaikan komitmennya untuk menjadikan Jakarta sebagai destinasi olahraga internasional. Tak hanya untuk ajang kompetisi, Jakarta juga disiapkan sebagai kota yang ramah bagi warga yang gemar berolahraga serta komunitas difabel.
Pramono Rencanakan Pembenahan Fasilitas Olahraga untuk Warga Jakarta
Sabtu, 19 April 2025 | 16:57 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI, Pramono Anung berencana untuk meningkatkan fasilitas olahraga di Jakarta, seperti jalur jogging dan lintasan sepeda, agar lebih memadai bagi masyarakat.
MRT Jakarta Angkut 111 Ribu Penumpang per Hari Sepanjang 2024
Selasa, 25 Februari 2025 | 22:16 WIB
SinPo.id - PT MRT Jakarta (Perseroda) mencatat, angka keterangkutan MRT Jakarta mencapai 111 ribu penumpang per hari sepanjang 2024. Angka ini berhasil melampaui target 92 ribu orang per hari.
Legislator DKI Usul Pembangunan Kawasan TOD Libatkan Warga Setempat
Selasa, 25 Februari 2025 | 21:35 WIB
SinPo.id - Anggota DPRD DKI, Dwi Rio Sambodo mengungkapkan bahwa Pemprov Jakarta perlu melibatkan masyarakat dalam perancangan pembangunan kawasan berorientasi transit (TOD) untuk memastikan hasil yang sesuai dengan kebutuhan dan identitas warga setempat.
Pj Gubernur DKI Ajak Warga Jaksel Pertahankan RTH dan Budaya Betawi
Rabu, 19 Februari 2025 | 22:08 WIB
SinPo.id - Penjabat (Pj) Gubernur DKI, Teguh Setyabudi menekankan pentingnya kolaborasi antara pemerintah dan masyarakat untuk mempertahankan ruang terbuka hijau (RTH) serta budaya Betawi di Jakarta Selatan.
Pemprov DKI Jakarta Targetkan 21 RTH Baru di 2025, Anggaran Rp 87,6 M
Rabu, 12 Februari 2025 | 04:44 WIB
SinPo.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta terus memperluas Ruang Terbuka Hijau (RTH) untuk meningkatkan kualitas lingkungan dan memberikan ruang interaksi bagi masyarakat. Pada 2025, Dinas Pertamanan dan Hutan Kota DKI Jakarta menargetkan pembangunan 21 RTH baru serta penataan 73 lo
Empat Taman di Jakarta Selatan Akan Dibuka 24 Jam
Selasa, 11 Februari 2025 | 02:05 WIB
SinPo.id - Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota (Tamhut) Jakarta Selatan akan membuka empat taman kota selama 24 jam guna memberikan ruang publik yang lebih luas bagi masyarakat. Taman yang dipilih adalah Taman Literasi Martha Christina Tiahahu, Taman Langsat, Taman Ayodya, dan Tebet Eco Park.
Taman di DKI Buka 24 Jam, Legislator Dorong Keamanan dan Sarana Penunjang
Jumat, 07 Februari 2025 | 14:12 WIB
SinPo.id - Anggota DPRD DKI Yuke Yurike mendukung rencana Pemerintah Provinsi Jakarta yang ingin membuka taman-taman di ibu kota selama 24 jam. Namun, dia menegaskan pentingnya adanya persiapan matang, terutama dalam hal keamanan dan pencahayaan, jika taman-taman ini beroperasi tanpa batas wakt
PERISTIWA 6 hours ago
EKBIS 1 day ago
GALERI 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago