Menteri Parekraf, Menteri PPPA dan Gubernur Jateng Tinjau Arus Mudik di Stasiun Pasar Senen
Kamis, 27 Maret 2025 | 16:15 WIB
SinPo.id - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Widiyanti Putri Wardhana, Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Menteri PPPA) Arifah Fauzi dan Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi meninjau Arus Mudik di Stasiun Pasar Senen (27 Maret 2025). Pada hari ini, Kamis, 27
Pimpinan MPR Minta Upaya Penghapusan Perkawinan Anak Konsisten
Senin, 24 Maret 2025 | 15:27 WIB
SinPo.id - Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat (Rerie) meminta pemerintah konsisten dalam upaya penghapusan perkawinan anak. Konsistensi itu demi mengakselerasi lahirnya generasi penerus bangsa yang berdaya saing pada masa depan.
Dukung Kebangkitan Animasi Nasional, Kemenekraf Ajak Kabinet Merah Putih Nonton Film Jumbo
Jumat, 21 Maret 2025 | 16:48 WIB
SinPo.id - Kementerian Ekonomi Kreatif (Kemenekraf) berkolaborasi dengan Visinema menggelar acara nonton bareng film animasi Jumbo bersama sejumlah menteri Kabinet Merah Putih. Acara yang di gelar pada Kamis, 20 Maret 2025 di Plaza Indonesia XXI ini turut dihadiri pimpinan dan anggota Komisi VI
Kemensos Fasilitasi Rehabilitasi 569 PMI Korban Perdagangan Orang dari Myanmar
Jumat, 21 Maret 2025 | 07:35 WIB
SinPo.id - Sebanyak 569 Pekerja Migran Indonesia (PMI) korban perdagangan orang dari Myanmar telah tiba di Tanah Air dalam dua gelombang pada pekan ini. Kementerian Sosial (Kemensos) berperan aktif dalam mendukung pemulangan dan rehabilitasi, memastikan para korban mendapat pendampingan psikoso
Bupati Tapteng Copot Tiga Kepala Dinas dan Nonaktifkan Empat Kepala Desa
Senin, 17 Maret 2025 | 06:43 WIB
SinPo.id - Bupati Tapanuli Tengah (Tapteng), Masinton Pasaribu, mengambil tindakan tegas dengan mencopot tiga kepala dinas dan menonaktifkan empat kepala desa (kades) di wilayahnya. Langkah ini diambil setelah terungkap dugaan pungutan liar (pungli) dan penyelewengan dana desa.
Ketua DPR: Kasus Kekerasa Seksual Eks Kapolres Ngada Fenomena Gunung Es
Sabtu, 15 Maret 2025 | 12:04 WIB
SinPo.id - Ketua DPR RI Puan Maharani menyebut kasus kekerasan seksual yang dilakukan eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Lukman Sumaatmaja sebagai fenomena gunung es. Kasus ini bahkan menambah daftar panjang kejahatan seksual di Indonesia.
DPD Siap Kawal Kasus Kekerasan Seksual di NTT
Kamis, 13 Maret 2025 | 13:40 WIB
SinPo.id - Merespon ramainya pemberitaan perihal dugaan tindakan asusila kepada anak oleh oknum petinggi Polisi yang menjabat Kapolres di NTT, yang videomya bocor di Australia, Ketua Komite III DPD RI, Fillep Wamafma mendesak Kapolri untuk mengusut tuntas dan memproses hukum perbuatan tersebut
GKR Hemas Tekankan Pentingnya Wujudkan Politik Implementatif
Rabu, 12 Maret 2025 | 12:18 WIB
SinPo.id - Isu pemberdayaan politik perempuan merupakan isu menarik yang perlu terus didiskusikan. Saat ini, pemberdayaan perempuan yang dilakukan melalui dua strategi yakni advokasi dan capacity building.
PT IIM Sabet 16 Penghargaan dari Dua Ajang Bergengsi 2025
Selasa, 11 Maret 2025 | 16:46 WIB
SinPo.id - PT Insight Investments Management (PT IIM) menyabet 16 penghargaan dari dua ajang bergengsi yakni, Best Mutual Fund Awards 2025 dan Anugerah Manajer Investasi 2025. Dalam ajang Best Mutual Fund Awards 2025, PT IIM meraih 13 penghargaan atas kinerja dan pertumbuhan dana kelolaan b
Soroti Ketimpangan Gender, IYCT: Rokok Perburuk Kondisi Perempuan
Senin, 10 Maret 2025 | 22:40 WIB
SinPo.id - Indonesian Youth Council for Tactical Changes (IYCTC) menyoroti bagaimana industri rokok masih menjadi ancaman besar bagi kesehatan, ekonomi, dan kesejahteraan perempuan di Indonesia. Pasalnya, perempuan menjadi kelompok yang paling terdampak oleh industri rokok, baik sebagai perokok pasi
POLITIK 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago
HUKUM 18 hours ago
POLITIK 18 hours ago
PERISTIWA 13 hours ago