Roket Pertahanan R-Han 450 Diharapkan Dapat Segera Diproduksi Massal
Senin, 16 Desember 2024 | 13:50 WIB
SinPo.id - Direktur Utama PT DAHANA, Syaifuddin mengatakan, pihaknya berharap Roket Ground-to-ground Rhan-450 yang merupakan bahan peledak militer, dapat segera siap untuk diproduksi massal.
Jokowi Resmikan Pabrik Bahan Baku Pupuk di Bontang, Nilai Investasinya Rp 1,2 Triliun
Kamis, 29 Februari 2024 | 12:13 WIB
SinPo.id - Presiden Joko Widodo meresmikan pabrik amonium nitrat di Kawasan Industrial Estate (KIE), Bontang, Kalimantan Timur, pada Kamis, 29 Februari 2024, dengan nilai investasi sebesar Rp 1,2 triliun, dan kapasitas produksi 75.000 ton per tahun. Menurut Jokowi, angka Rp 1,2 triliun tidak
Jokowi Dijadwalkan Resmikan Pabrik Bahan Peledak di Bontang
Selasa, 27 Februari 2024 | 08:40 WIB
SinPo.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) dijadwalkan akan meresmikan pabrik bahan peledak PT Kaltim Amonium Nitrate (KAN) di Kota Bontang, Kalimantan Timur, Kamis (29/2). Pabrik ini mampu memproduksi sekitar 75 ribu ton bahan peledak setiap tahunnya.
Prabowo Terima Kunjungan Menhan Arab Saudi, Perkuat Kerja Sama Industri Pertahanan
Selasa, 01 Agustus 2023 | 19:05 WIB
SinPo.id - Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto menerima kunjungan resmi Menhan Kerajaan Arab Saudi, Yang Mulia Pangeran Khalid Bin Salman Bin Abdul Aziz, beserta delegasi di Kantor Kementerian Pertahanan (Kemhan), Jakarta pada Selasa, 1 Agustus 2023.
Bertemu Menhan China, Prabowo Bicara Soal Peningkatan Kerja Sama
Minggu, 04 Juni 2023 | 13:49 WIB
SinPo.id - Menteri Pertahanan Prabowo Subianto melakukan pertemuan bilateral dengan Menteri Pertahanan China Li Shangfu, di Shangri-La Hotel, Singapura, Minggu, 4 Juni 2023.
Prabowo Boyong Inhan Anak Bangsa Unjuk Gigi di IDEX UEA
Jumat, 24 Februari 2023 | 14:26 WIB
SinPo.id - Menteri Pertahanan Republik Indonesia Prabowo Subianto memimpin Delegasi Indonesia yang berpartisipasi dalam the 16th edition of the International Defence Exhibition and Conference (IDEX) 2023 yang berlangsung di Abu Dhabi UEA dari tanggal 20 sampai dengan 24 Februari 2023. Prabo
Undang Brainstorming, Pak Bowo Dorong Kolaborasi Inhan Hasilkan Produk Unggulan
Jumat, 02 Desember 2022 | 09:50 WIB
SinPo.id - Menteri Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto mengungdang pimpinan industri pertahanan (Inhan) dalam negeri untuk curah pendapat atau brainstorming dalam kolaborasi menghasilkan produk unggulan. Prabowo mengundang sejumlah direktur utama (dirut) perusahaan industri pertahanan y
Pak Bowo Dampingi Jokowi Buka Pameran Industri Pertahanan Internasional Indo Defence 2022
Rabu, 02 November 2022 | 14:24 WIB
SinPo.id - Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto, mendampingi Presiden RI Joko Widodo yang mengunjungi Pameran Industri Pertahanan (Indhan) terbesar di Asia Tenggara, Indo Defence 2022 Expo & Forum, di JIexpo Kemayoran, Jakarta, Rabu, 2 November 2022. Jokowi bersama Prabowo dan sejumla
Gandeng Indhan, Kemhan Wujudkan Pertahanan Indonesia Kuat dan Kokoh
Rabu, 26 Oktober 2022 | 06:32 WIB
SinPo.id - Sekretaris Jenderal Kementerian Pertahanan Republik Indonesia (Sekjen Kemhan RI) Marsdya TNI Donny Ermawan Taufanto menghadiri peringatan HUT PT DAHANA Ke-56 di Subang, Jawa Barat, Selasa 25 Oktober 2022.
Duet Prabowo-Erick Thohir Luncurkan Holding BUMN Pertahanan DEFEND ID
Kamis, 21 April 2022 | 09:44 WIB
SinPo.id - Kementerian Pertahanan (Kemenhan) menggandeng Kementerian BUMN untuk membentuk Holding BUMN Industri Pertahanan Indonesia yang diberi nama Defence Industry Indonesia (DEFEND ID) di PT PAL, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (20/4).
PERISTIWA 17 hours ago
PERISTIWA 11 hours ago
BUDAYA 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago
HUKUM 1 day ago
HUKUM 2 days ago