Rekrutmen Taruna Akpol 2025 Terapkan Prinsip BETAH
Senin, 21 April 2025 | 05:23 WIB
SinPo.id - Rekrutmen Taruna dan Taruni Akademi Kepolisian (Akpol) Tahun Anggaran 2025 resmi mengusung prinsip BETAH: Bersih, Transparan, Akuntabel, dan Humanis. Prinsip ini merupakan bagian dari komitmen Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo dalam menciptakan
Rekrutmen Taruna Akpol 2025: Polri Tegaskan Jalur Reguler dan Terapkan Prinsip BETAH
Sabtu, 19 April 2025 | 01:53 WIB
SinPo.id - Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia (SDM), Irjen Pol. Anwar, S.I.K., M.Si., menegaskan bahwa rekrutmen Taruna Akademi Kepolisian (Akpol) untuk Tahun Anggaran 2025 hanya akan dilakukan melalui jalur reguler dengan menerapkan prinsip Bersih, Transparan, Akuntabel, dan Humanis (
Polresta Bandara Soetta Buka Layanan Penitipan Kendaraan Gratis, Begini Syaratnya
Kamis, 27 Maret 2025 | 19:49 WIB
SinPo.id - Polresta Bandara Soekarno-Hatta (Soetta), Tangerang membuka layanan penitipan kendaraan bermotor gratis bagi para pemudik Lebaran 2025. Syarat penitipin kendaraan cukup melampirkan fotokopi KTP dan STNK.
Anggota DPR Motivasi Peraih Medali Emas Karate Kapolri Cup 2024 Masuk Akpol
Kamis, 20 Maret 2025 | 11:29 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi X DPR RI Fraksi Partai Demokrat Sabam Sinaga memberikan motivasi kepada peraih medali emas Karate Kapolri Cup 2024 kategori Kumite U21 +84 Kg Putra, Samuel Raksyaka Samosir, untuk masuk Akademi Polisi (Akpol). Motivasi itu diberikan Sabam saat menemui Samuel bersama ke
Gubernur Akpol Resmi Buka SIPSS Gelombang I Tahun Ajaran 2025
Kamis, 06 Maret 2025 | 12:15 WIB
SinPo.id - Gubernur Akpol Irjen Krisno Holomoan Siregar memimpin upacara pembukaan pendidikan Sekolah Inspektur Polisi Sumber Sarjana (SIPSS) Gelombang I Tahun Ajaran 2025. Kali ini, tema yang diusung adalah Transformasi Digital Leadership Untuk Menghasilkan Perwira Polri yang Presisi Menuju In
Total Pendaftar Anggota Polri Capai 116.732 Orang, Berikut Tahapan Tesnya
Minggu, 02 Maret 2025 | 13:33 WIB
SinPo.id - Jumlah pendaftar Rekrutmen Taruna Akademi Kepolisian (Akpol) tembus 8.000 orang. Namun bila ditotal secara keseluruhan pendaftar pada rekrutmen anggota Polri baik itu Tamtama, Bintara, Akpol mencapai 116.732 orang.
Dari Parade Senja hingga Kejutan Ulang Tahun, Momen Hangat Prabowo di Akmil Magelang
Jumat, 28 Februari 2025 | 01:20 WIB
SinPo.id - Presiden Prabowo Subianto, memberikan apresiasi dan penghargaan kepada para taruna Akademi Militer (Akmil) dan Akademi Kepolisian (Akpol) yang menunjukkan disiplin dan semangat luar biasa dalam Upacara Parade Senja yang digelar di Akmil Magelang, pada Kamis, 27 Februari 2025. Sebagai
Dukung Ketahanan Pangan, Ketua Pembina Yayasan Kemala Bhayangkari Beri Bantuan Bibit di Jateng
Selasa, 25 Februari 2025 | 22:40 WIB
SinPo.id - Ketua Pembina Yayasan Kemala Bhayangkari, Juliati Sigit Prabowo, menunjukkan kepedulian terhadap masyarakat di Desa Jati, Kecamatan Jaten, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah. Juliati menyerahkan bantuan alat pertanian kepada kelompok tani digabung desa tersebut.
Pekarangan Akpol Diyakini Bisa Berperan Penting Untuk Program MBG
Senin, 24 Februari 2025 | 22:27 WIB
SinPo.id - Bhayangkari Polri meluncurkan Program Pekarangan Pangan Lestari (P2L) di Akademi Kepolisian (Akpol) Semarang. Program ini bertujuan memanfaatkan pekarangan secara optimal untuk mendukung ketahanan pangan nasional dan program makan bergizi gratis (MBG).
Kenang Syafruddin, Legislator Golkar: Bukan Hanya Perwira Tinggi tapi Negarawan
Jumat, 21 Februari 2025 | 11:50 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi III DPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengenang sosok mantan Menteri PANRB Komjen (Pol) Syafruddin Kambo yang meninggal pada Kamis, 20 Februari 2025, sebagai sosok negarawan.
EKBIS 1 day ago
PERISTIWA 2 hours ago
GALERI 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago
PERISTIWA 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago