Tokoh Papua Harap Paskah Jadi Momentum Menjaga Persatuan
Sabtu, 19 April 2025 | 20:18 WIB
SinPo.id - Tokoh masyarakat Papua sekaligus Sekretaris Forum Komunikasi Dewan Mahasiswa (FKMD) Kabupaten Mimika, Abd. Rachman Nurcholis mengajak seluruh masyarakat Papua bersatu untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif selama perayaan Paskah berlangsung.
Polri Kerahkan 120 Personel untuk Keamanan di Yahukimo Pasca-Kekerasan KKB
Sabtu, 19 April 2025 | 02:47 WIB
SinPo.id - Sebanyak 120 personel Polri dikerahkan untuk melakukan penjagaan keamanan di Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan, pasca terjadinya aksi kekerasan yang dilakukan oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB). Insiden tersebut menewaskan 16 orang pendulang emas dan mengakibatkan ketegangan
Evakuasi Korban Kekerasan KKB Rampung, Total 25 Orang Teridentifikasi
Jumat, 18 April 2025 | 13:58 WIB
SinPo.id - Polri telah menuntaskan evakuasi seluruh korban kekerasan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di lokasi pendulangan emas Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan. Total ada 25 korban kebiadaban KKB rampung dievakuasi dan diidentifikasi.
Korban Pembunuhan KKB Kembali Ditemukan, Total 16 Orang Teridentifikasi
Rabu, 16 April 2025 | 16:57 WIB
SinPo.id - Satgas Ops Damai Cartenz kembali menemukan satu jenazah korban kekejaman Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di lokasi Muara Kum, Papua Pegunungan. Dengan demikian total 16 orang telah dibantai KKB.
Legislator PKB: Pembunuhan 12 Orang oleh KKB Bukan Kriminal Biasa
Selasa, 15 April 2025 | 17:49 WIB
SinPo.id - Anggota Komisi XIII DPR RI Mafirion menilai kasus pembunuhan 12 pendulang emas oleh kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Yahukimo, Papua Pegunungan, bukan kasus kriminal biasa. Kasus pembunuhan massal tersebut diyakini dilatarbelakangi oleh motif politik.
Delapan Hari Sembunyi di Hutan, Dua Korban Selamat dari Pembantaian KKB
Selasa, 15 April 2025 | 14:18 WIB
SinPo.id - Tim Satgas Damai Cartenz Polri berhasil mengevakuasi dua korban yang selamat dari pembantaian KKB. Kedua warga sipil yang selamat usai bersembunyi di hutan selama delapan hari.
DVI Polri Kembali Identifikasi Tiga Jenazah Korban KKB
Selasa, 15 April 2025 | 12:37 WIB
SinPo.id - Tim Disaster Victim Identification (DVI) Polri berhasil mengidentifikasi tiga jenazah korban kekejaman Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di wilayah Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan. Ketiga jenazah telah teridentifikasi berdasarkan pencocokan data antemortem dan postmortem. Ketiganya
Korban Pembunuhan KKB Bertambah Jadi 15 Orang, Tiga Baru Dievakuasi
Senin, 14 April 2025 | 20:58 WIB
SinPo.id - Total 15 jenazah korban Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) berhasil dievakuasi. Terbaru tiga jenazah ditemukan dari Area 22 pendulangan emas Yahukimo, Area 33 pendulangan emas Yahukimo, dan Tanjung Pamali.
Polri: Sebagian Korban KKB Harus Dimakamkan di Dekai
Senin, 14 April 2025 | 16:56 WIB
SinPo.id - Sebagian dari belasan jenazah yang menjadi korban kebrutalan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) akan dimakamkan di Dekai, Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan. Hal itu, karena tidak memungkinkan untuk diterbangkan dan dimakamkan di kampung halaman masing-masing.
Indentifikasi 12 Jenazah Korban KKB, Polri: Mayoritas dari Sulawesi dan Jawa
Minggu, 13 April 2025 | 21:55 WIB
SinPo.id - Polri telah berhasil mengidentifikasi 12 jenazah yang menjadi korban kebrutalan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB). Sedangkan satu jenazah baru akan dievakuasi esok hari dikarenakan kendala cuaca buruk.
PERISTIWA 2 days ago
EKBIS 12 hours ago
HUKUM 2 days ago
GALERI 8 hours ago
PERISTIWA 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago
POLITIK 2 days ago
POLITIK 9 hours ago