Polisi Tangkap Fariz RM di Bandung, Sita Ganja dan Sabu
Rabu, 19 Februari 2025 | 17:38 WIB
SinPo.id - Polisi menyita barang bukti berupa narkoba jenis ganja dan sabu saat menangkap musisi legendaris Fariz RM.
Nikmati Bazar Kuliner di Ancol Selama Bulan Ramadan
Kamis, 14 Maret 2024 | 04:15 WIB
SinPo.id - Ancol Taman Impian kembali menghadirkan program Festival Keajaiban Ramadhan yang akan berlangsung sebulan penuh mulai dari 9 Maret hingga 9 April 2024. Beragam hiburan dan bazar kuliner akan memeriahkan suasana ngabuburit pengunjung Ancol. Direktur PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk.,
Ancol Tawarkan Promo Gratis Masuk Selama Ramadan, Begini Caranya
Minggu, 10 Maret 2024 | 10:11 WIB
SinPo.id - Ancol Taman Impian menawarkan promo gratis masuk kawasan Ancol, Jakarta Utara selama puasa mulai pukul 17.00 hingga 23.00 WIB pada periode 11 Maret - 5 April 2024.
Dari Soegi Bornean hingga God Bless akan Berpartisipasi dalam Synchronize Fest 2023
Rabu, 23 Agustus 2023 | 23:37 WIB
SinPo.id - Festival musik multi-genre tahunan berskala nasional kembali digelar Synchronize Fest 2023 pada September. Puluhan musisi lintas genre akan berpatisipasi dalam festival yang digelar selama tiga hari itu.
Prambanan Jazz Festival Hari Terakhir, Padi Reborn hingga Dewa 19 Siap Puaskan Penonton
Minggu, 16 Juli 2023 | 13:56 WIB
SinPo.id - Prambanan Jazz Festival (PJF) 2023 diselenggarakan selama enam hari di dua pekan berbeda, yakni 7-9 Juli dan 14-16 Juli 2023. PJF tahun ini mengusung tema ”Culture for the Future”.
Manjakan Pecinta Musik, Konser Electrochestra Tiga Masa Digelar 5 Agustus 2023
Selasa, 11 Juli 2023 | 07:32 WIB
SinPo.id - Konser Electrochestra Tiga Masa akan digelar di Basket Hall GBK Senayan pada Sabtu 5 Agustus 2023. Konser ini akan menjadi pengalaman musik yang tidak terlupakan dan memikat hati semua usia.
Java Jazz Festival 2023 Digelar di JIExpo Kemayoran 2-4 Juni
Rabu, 24 Mei 2023 | 06:11 WIB
SinPo.id - Jakarta International BNI Java Jazz Festival 2023 akan berlangsung di JIExpo Kemayoran, Jakarta pada 2-4 Juni 2023. Java Jazz Festival 2023dapat menjadi daya tarik wisatawan baik wisatawan mancanegara (wisman) maupun wisatawan nusantara (wisnus)
EKBIS 1 day ago
GALERI 1 day ago
PERISTIWA 21 hours ago
PERISTIWA 1 day ago
PERISTIWA 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago
POLITIK 1 day ago