Audiensi dengan Moonton, Kemenekraf Inginkan Game Lokal Bersaing di Kancah Global
Jumat, 10 Januari 2025 | 22:28 WIB
SinPo.id - Menteri Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Ekonomi Kreatif (Kemenekraf/Kabekraf), Teuku Riefky Harsya menerima audiensi dari PT Monster Entertainment Indonesia (Moonton) di Ruang Rapat, Gedung Sapta Pesona, Jakarta, pada Jumat, 10 Januari 2025. Riefky bersama Moonton membahas pengembangan&
Turnamen esports Asia Pacific Predator League 2025, Total Hadiah Rp 6 Miliar
Rabu, 02 Oktober 2024 | 03:49 WIB
SinPo.id - Acer Indonesia melalui lini Predator Gaming, memulai pencarian Tim DOTA 2 dan Valorant untuk mewakili Indonesia di ajang Asia Pacific Predator League 2025.
Ketua Umum PSSI Bangga Indonesia Juara Piala Dunia Football Manager 2024
Senin, 02 September 2024 | 10:59 WIB
SinPo.id - Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir merasa bangga pada tim Indonesia yang berhasil meraih juara ajang FIFAe World Cup Football Manager 2024.
PUBG Mobile Rilis In-game Event Sambut HUT Kemerdekaan RI
Sabtu, 03 Agustus 2024 | 13:55 WIB
SinPo.id - Gim esports PUBG Mobile meluncurkan in-game event bertajuk “Jajalin Indonesia” dalam rangka memeriahkan bulan kemerdekaan Indonesia, Agustus ini.
Menpora Dukung Esports Berkembang untuk Kemajuan Industri Olahraga Indonesia
Minggu, 09 Juni 2024 | 22:33 WIB
SinPo.id - Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo mendukung olahraga esports berkembang untuk kemajuan industri olahraga nasional.
Barcelona Pecat Xavi Hernandez
Sabtu, 25 Mei 2024 | 02:07 WIB
SinPo.id - Barcelona mengumumkan pemecatan pelatih Xavi Hernanez. Para petinggi Barcelona mengadakan pertemuan di pusat latihan klub, Ciutat Esportiva Joan Gamper,Jumat 24 Mei 2024 "Pada hari Jumat, presiden FC Barcelona Joan Laporta telah memberi tahu Xavi Hernández bahwa dia t
Selebgram Chandrika Chika Cs Rehabilitasi di Lido Bogor
Sabtu, 27 April 2024 | 14:33 WIB
SinPo.id - Selebgram Chandrika Chika dan rekannya seorang berprofesi sebagai atlet esport, Herli Juliansah alias Jeixy, serta empat tersangka lainnya sempat menjalani asesmen di BNN Kota Jakarta Selatan, terkait kasus narkoba.
Selebgram Chandrika dan Atlet Esport Ditangkap Terkait Narkoba
Rabu, 24 April 2024 | 13:59 WIB
SinPo.id - Seorang selebgram bernama Chandrika Chika (CK) dan seorang atlet esport berinisial HJ ditangkap polisi terkait dugaan penyalahgunaan narkoba. Keduanya ditangkap bersama enam terduga lain di sebuah Hotel Kawasan Karet, Kuningan, Jakarta Selatan pada Senin, 22 April 2024.
Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi Kasus Narkoba
Rabu, 24 April 2024 | 00:00 WIB
SinPo.id - Enam orang ditangkap atas kasus penyalahgunaan narkoba di salah satu hotel kawasan Karet Kuningan, Jakarta Selatan. Merreka yaitu AT, 24 tahun, perempuan; NJ, 22 tahun, perempuan; AMO, 22 tahun, laki-laki; CK, 20 tahun, perempuan; BB, 25 tahun, laki-laki; HJ, 27 tahun, laki-lak
Gelar Turnamen Esport Syahrial Nasution MLBB Cup 2023, Caleg Demokrat Tak Mau Pemilih Pemula Cuma Jadi Komoditas
Minggu, 14 Januari 2024 | 23:30 WIB
SinPo.id - Calon anggota legislatif (caleg) DPR RI Partai Demokrat di daerah pemilihan (dapil) DKI Jakarta 2, Syahrial Nasution, menyatakan bahwa pemilih pemula tak boleh hanya menjadi komoditas di tengah pesta demokrasi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
PERISTIWA 2 days ago
EKBIS 12 hours ago
HUKUM 2 days ago
GALERI 8 hours ago
PERISTIWA 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago
POLITIK 2 days ago
POLITIK 9 hours ago