Gagal Penuhi Ekuitas Minimum, OJK Cabut Izin Usaha Sarana Papua Ventura
Kamis, 27 Maret 2025 | 12:59 WIB
SinPo.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencabut izin usaha PT Sarana Papua Ventura (PT SPV) yang ditetapkan melalui Surat Keputusan Dewan Komisioner OJK Nomor KEP-12/D.06/2025 tanggal 24 Maret 2025. Alasannya, karena PT SPV tidak dapat memenuhi ketentuan mengenai ekuitas minimum sampai dengan
Polri Ungkap Kasus Penipuan Trading Saham dan Kripto, Kerugian Capai Rp.105 Miliar
Rabu, 19 Maret 2025 | 23:34 WIB
SinPo.id - Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri mengungkap kasus penipuan online berkedok trading saham dan mata uang kripto yang melibatkan jaringan internasional. Kasus ini terungkap berdasarkan laporan polisi dengan total kerugian yang dialami korban mencapai Rp 105 miliar. Dire
Kemenekraf-OJK Kolaborasi Siapkan Solusi Pembiayaan Berbasis Token bagi Industri Kreatif
Selasa, 18 Maret 2025 | 21:48 WIB
SinPo.id - Menteri Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Ekonomi Kreatif (Menekraf/Kabekraf), Teuku Riefky Harsya membahas solusi membangun ekosistem pendanaan dan monetisasi Hak Kekayaan Intelektual (HKI) melalui teknologi digital berbasis token dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) di Menara Merdek
OJK Ingatkan Waspada Penipuan Berkedok SMS Bank
Senin, 17 Maret 2025 | 00:58 WIB
SinPo.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memperingatkan masyarakat terkait maraknya penipuan yang mengatasnamakan bank melalui pesan singkat atau SMS. Penipuan ini umumnya menawarkan hadiah undian atau promo menarik, namun berisiko besar terhadap keamanan data pribadi korban.
Sudah Pailit, OJK Tetapkan Sritex Dikecualikan dari Kewajiban Pelaporan
Minggu, 16 Maret 2025 | 18:13 WIB
SinPo.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menetapkan perusahaan tekstil PT Sri Rejeki Isman Tbk sebagai perusahaan publik yang dikecualikan dari kewajiban pelaporan dan pengumuman, terhitung sejak 10 Maret 2025.
Korupsi CSR BI, KPK Periksa Charles Meikyansah dan Fauzi Amro
Kamis, 13 Maret 2025 | 13:53 WIB
SinPo.id - Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan terhadap dua anggota DPR RI Fraksi Partai Nasdem, Charles Meikyansah dan Fauzi Amro pada Kamis 13 Maret 2025.
Menabung Emas Jadi Langkah Kecil Menuju Negara Maju
Jumat, 28 Februari 2025 | 17:49 WIB
SinPo.id - Perubahan perilaku masyarakat, dari kebiasaan lama menyimpan emas di sudut-sudut rumah beralih menjadi nasabah bank emas, adalah sebuah langkah kecil menuju negara maju. Optimalisasi pengelolaan cadangan emas mampu berkontribusi pada pertumbuhan ekonomi yang berujung pada kemandirian bang
Prabowo Luncurkan Bank Emas Pertama di Indonesia
Kamis, 27 Februari 2025 | 01:00 WIB
SinPo.id - Presiden RI Prabowo Subianto resmi meluncurkan layanan Bank Emas pertama di Indonesia pada Rabu 26 Februari 2025 di The Gade Tower, Jakarta Pusat. Peluncuran ini merupakan langkah strategis untuk mendorong pertumbuhan ekonomi nasional, dengan potensi meningkatkan Produk Domestik Bru
KPK Sita Rp11,7 Miliar dari Tersangka Korupsi BPR Bank Jepara
Rabu, 26 Februari 2025 | 14:53 WIB
SinPo.id - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita uang senilai Rp11,7 miliar dari tersangka kasus dugaan korupsi pencairan kredit usaha pada PT Bank Perkreditan Rakyat Bank Jepara Artha (Perseroda) tahun 2022-2024.
Pemprov DKI Jakarta Gelar Bazar Ramadan 2025 untuk Dukung UMKM dan Stabilitas Pangan
Rabu, 26 Februari 2025 | 02:33 WIB
SinPo.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melalui Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (PPKUKM) akan menyelenggarakan bazar Ramadan 2025 di berbagai titik strategis. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat perekonomian warga melalui pemberdayaan Usaha
PERISTIWA 2 days ago
PERISTIWA 1 day ago
PERISTIWA 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago
EKBIS 2 days ago
GALERI 1 day ago
HUKUM 2 days ago
PERISTIWA 2 days ago
POLITIK 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago