DPD RI Usulkan Perubahan Kebijakan Menyederhanakan Masyarakat Adat
Kamis, 06 Maret 2025 | 12:35 WIB
SinPo.id - BULD DPD RI akan mengusulkan perubahan kebijakan untuk menyederhanakan prosedur penetapan masyarakat adat karena dinilai terlalu rumit. Keterhubungan antara masyarakat adat, pemerintah daerah, dan kementerian sangat kompleks.
KPK Sebut Harun Masiku Gabung PDIP 2018, Punya Pengaruh di MA
Kamis, 06 Februari 2025 | 17:58 WIB
SinPo.id - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengatakan Harun Masiku bukan kader asli PDI Perjuangan (PDIP) dan baru bergabung pada 2018 lalu.
KPK Siap Hadapi Gugatan Praperadilan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto
Sabtu, 11 Januari 2025 | 06:51 WIB
SinPo.id - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyatakan siap menghadapi praperadilan yang diajukan Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP Hasto Kristiyanto di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan.
Hasto Kristiyanto Ajukan Praperadilan ke PN Jaksel
Jumat, 10 Januari 2025 | 19:45 WIB
SinPo.id - Sekretaris Jenderal (Sekjen) PDIP Hasto Kristiyanto mengajukan praperadilan ke Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan (Jaksel) pada Jumat, 10 Januari 2025
Mantan Penyidik KPK Sebut Firli Bahuri Halangi Penyidikan Kasus Harun Masiku
Rabu, 08 Januari 2025 | 19:27 WIB
SinPo.id - Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri disebut menghalangi penyidikan perkara dugaan suap pengurusan pergantian antar-waktu (PAW) anggota DPR periode 2019-2024 yang menjerat Harun Masiku.
Kader PDIP hingga Mantan Penyidik KPK Diperiksa Terkait Kasus Hasto
Rabu, 08 Januari 2025 | 17:13 WIB
SinPo.id - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan terhadap kader PDIP, Saeful Bahri dan mantan penyidik KPK, Ronald Paul Sinyal pada hari ini, Rabu, 8 Januari 2025.
KPK Sita Catatan dan Bukti Elektronik dari Rumah Hasto Kristiyanto
Rabu, 08 Januari 2025 | 14:02 WIB
SinPo.id - Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita catatan dan barang bukti elektronik saat menggeledah dua rumah milik Sekretarus Jenderal (Sekjen) PDIP Hasto Kristiyanto.
KPK Cecar Eks Anggota DPR Riezky Aprilia Terkait Pencalonan Harun Masiku
Selasa, 07 Januari 2025 | 17:38 WIB
SinPo.id - Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mencecar anggota DPR RI periode 2019-2024 dari PDIP, Riezky Aprilia terkait proses pencalonan Harun Masiku pada Pileg 2019 pada Selasa, 7 Januari 2024.
Gerindra: Penghapusan Presidential Threshold Kejutan dan Harapan Berdemokrasi
Senin, 06 Januari 2025 | 19:58 WIB
SinPo.id - Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Gerindra Ahmad Muzani menyebut putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menghapus ketentuan ambang batas pencalonan presiden (presidential threshold) sebagai kejutan sekaligus harapan.
KPK Panggil Dua Saksi Kunci terkait Kasus Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto
Senin, 06 Januari 2025 | 14:27 WIB
SinPo.id - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan terhadap dua orang saksi kunci dalam perkara dugaan korupsi dengan tersangka Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto, Senin, 6 Januari 2025.
PERISTIWA 8 hours ago
EKBIS 1 day ago
GALERI 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago