Pramono Anung Ingin Jakarta Jadi Destinasi Olahraga Internasional
Minggu, 20 April 2025 | 02:09 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, menyampaikan komitmennya untuk menjadikan Jakarta sebagai destinasi olahraga internasional. Tak hanya untuk ajang kompetisi, Jakarta juga disiapkan sebagai kota yang ramah bagi warga yang gemar berolahraga serta komunitas difabel.
Pramono Rencanakan Pembenahan Fasilitas Olahraga untuk Warga Jakarta
Sabtu, 19 April 2025 | 16:57 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI, Pramono Anung berencana untuk meningkatkan fasilitas olahraga di Jakarta, seperti jalur jogging dan lintasan sepeda, agar lebih memadai bagi masyarakat.
Gubernur DKI Ingin Jadikan Jakarta Sebagai Destinasi Olahraga Internasional
Sabtu, 19 April 2025 | 16:09 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI, Pramono Anung menyatakan keinginannya untuk menjadikan Jakarta sebagai pusat kegiatan olahraga internasional.
Gowes dari Surabaya, Azrul Ananda Temui Gubernur Pramono Bahas Dukungan DBL Jakarta
Selasa, 15 April 2025 | 07:50 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menerima kunjungan Founder & CEO Developmental Basketball League (DBL) Indonesia, Azrul Ananda, di Balai Kota DKI Jakarta, Senin 14 April. Kunjungan ini tidak hanya jadi momen silaturahmi antar pecinta olahraga, tetapi juga
BTN Jakarta International Marathon 2025 Resmi Diluncurkan
Selasa, 15 April 2025 | 05:43 WIB
SinPo.id - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta bersama PT Bank Tabungan Negara (BTN) resmi meluncurkan BTN Jakarta International Marathon (JAKIM) 2025, sebuah ajang lari berskala internasional yang akan digelar pada 29 Juni 2025. Peluncuran dilakukan di Balai Agung, Balai Kota DKI J
Dorong Ekonomi Lewat Sepak Bola, Pemprov DKI Beri Persija Insentif Pajak Tontonan
Senin, 14 April 2025 | 18:46 WIB
SinPo.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI memberikan insentif pajak khusus kepada klub sepak bola Persija Jakarta sebagai bagian dari strategi mendongkrak ekonomi lokal melalui sektor olahraga.
Prabowo dan Emir Qatar Saksikan Penandatanganan MoU Dialog Strategis
Minggu, 13 April 2025 | 20:53 WIB
SinPo.id - Presiden RI Prabowo Subianto, bersama dengan Emir Qatar, Sheikh Tamim Bin Hamad Al-Thani, menyaksikan langsung penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) tentang Dialog Strategis di Istana Amiri Diwan, Doha, Minggu, 13 April 2025.
Masyarakat Indonesia Sambut Kedatangan Prabowo di Qatar
Minggu, 13 April 2025 | 12:21 WIB
SinPo.id - Kedatangan Presiden RI Prabowo Subianto di Qatar, mendapatkan sambutan yang penuh antusias dari masyarakat Indonesia yang tinggal di sana. Bahkan sejumlah perwakilan diaspora, pelajar, hingga komunitas olahraga menyambut langsung Presiden Prabowo, yang tengah menjalani rangkaian k
Jakarta Siap Jadi Tuan Rumah World Abilitysport Games 2025
Sabtu, 12 April 2025 | 05:51 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, menegaskan komitmennya untuk memberikan dukungan penuh dalam penyelenggaraan World Abilitysport Games 2025, yang akan berlangsung pada 11 hingga 21 September 2025. Jakarta dipilih sebagai tuan rumah untuk ajang olahraga disabilitas bergengsi ting
Sirkuit Mandalika Jadi Tuan Rumah GT World Challenge Asia 2025, Siap Digelar Mei Ini
Jumat, 11 April 2025 | 23:21 WIB
SinPo.id - Pertamina Mandalika International Circuit dipastikan akan menjadi tuan rumah ajang balap bergengsi GT World Challenge Asia 2025, yang dijadwalkan berlangsung pada 9–11 Mei mendatang. Ini menjadi pertama kalinya balapan di bawah regulasi Fédération Internationale d