Mendagri dan Mensos Sosialisasi Sekolah Rakyat ke Ratusan Pemda se-Indonesia
Senin, 21 April 2025 | 22:32 WIB
SinPo.id - Dukungan pemerintah daerah menjadi kunci sukses pelaksanaan program Sekolah Rakyat, yang digagas untuk memutus rantai kemiskinan dan memuliakan masyarakat miskin. Hingga kini, sebanyak 356 usulan lokasi Sekolah Rakyat telah masuk dari berbagai daerah di Indonesia dan kemungkinan akan
Kemenkes Gandeng Komunitas dan Influencer Perkuat Kampanye Imunisasi Digital
Senin, 21 April 2025 | 16:45 WIB
SinPo.id - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI bersama Global Health Strategies mengajak berbagai pihak untuk terlibat aktif dalam mengedukasi masyarakat tentang pentingnya imunisasi, seiring dengan peringatan Pekan Imunisasi Dunia 2025. Dalam acara yang mengusung tema “Imunisasi untuk
Kapolri Ajak Maknai Jumat Agung sebagai Momentum Perkuat Persatuan Bangsa
Sabtu, 19 April 2025 | 07:39 WIB
SinPo.id - Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengajak seluruh masyarakat Indonesia, khususnya umat Kristiani, untuk menjadikan peringatan Jumat Agung sebagai momentum memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa.
Kapolri: Selamat Jumat Agung, Mari Wujudkan Indonesia Emas
Jumat, 18 April 2025 | 12:42 WIB
SinPo.id - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo turut menyampaikan peringatan Jumat Agung yang menjadi salah satu momen penting bagi umat Kristiani di seluruh dunia. Hari sakral bagi umat kristiani ini diperingati setiap hari Jumat sebelum Hari Paskah, namun untuk tahun ini, Jumat Agung jatuh
Gibran Ajak Anak Yatim Nonton Film Jumbo Demi Tanamkan Percaya Diri
Sabtu, 12 April 2025 | 12:46 WIB
SinPo.id - Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming Raka mengajak 139 anak yatim menonton film animasi Jumbo di Senayan City, Jakarta Pusat. Kegiatan ini merupakan salah satu upaya pemerintah untuk memberikan hiburan yang edukatif, sekaligus memperkuat pembentukan karakter generasi muda sejak
Komisi X DPR Apresiasi Keputusan Prabowo Tandatangani Perpres Tukin Dosen
Kamis, 10 April 2025 | 18:29 WIB
SinPo.id - Ketua Komisi X DPR RI, Hetifah Sjaifudian, mengapresiasi keputusan Presiden Prabowo Subianto, menandatangani Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 19 Tahun 2025 tentang Tunjangan Kinerja Pegawai di Lingkungan Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi. Menurutnya,
Bersama Mensos, Menpan RB Bahas Akselerasi Pembangunan Sekolah Rakyat
Kamis, 10 April 2025 | 10:55 WIB
SinPo.id - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Rini Widyantini bersama Menteri Sosial Saifullah Yusuf alias Gus Ipul, membahas percepatan pembangunan Sekolah Rakyat sebagai upaya pemerataan akses pendidikan yang berkualitas bagi masyarakat miskin dan miskin ek
Temui Mensos, Menteri PU Komit Dukung Infrastruktur Sekolah Rakyat
Rabu, 09 April 2025 | 18:55 WIB
SinPo.id - Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo berkomitmen akan mendukung penuh pembangunan infrastruktur pendidikan dalam program Sekolah Rakyat yang digagas oleh Presiden Prabowo Subianto. Dukungan ijnj sebagian bentuk implementasi langsung dari visi Asta Cita, yang menempatkan se
Menekraf Sebut Idulfitri Momen Memperkuat Kebersamaan
Senin, 31 Maret 2025 | 21:21 WIB
SinPo.id - Menteri Ekonomi Kreatif (Menekraf) Teuku Riefky Harsya mengatakan hari raya Idulfitri 1446 Hijriah atau Lebaran 2025 merupakan momentum memperkuat kebersamaan.
Mensos: 31 Sentra Kemensos Bakal Dimanfaatkan Sebagai Sekolah Rakyat
Senin, 31 Maret 2025 | 13:59 WIB
SinPo.id - Menteri Sosial (Mensos) Saifullah Yusuf (Gus Ipul) menyatakan 31 sentra Kementerian Sosial (Kemensos) akan dimanfaatkan sebagai lokasi penyelenggaraan Sekolah Rakyat. Salah satunya, Sentra Mulya Jaya yang berlokasi di Kecamatan Pasar Rebo, Jakarta Timur (Jaktim).
PERISTIWA 2 days ago
EKBIS 12 hours ago
HUKUM 2 days ago
GALERI 8 hours ago
PERISTIWA 1 day ago
PERISTIWA 1 day ago
POLITIK 2 days ago
POLITIK 9 hours ago