PIALA ASIA U-23

Jepang Juara Piala Asia U-23

Laporan: Tim Redaksi
Sabtu, 04 Mei 2024 | 00:36 WIB
Uzbekistan vs Jepang
Uzbekistan vs Jepang

SinPo.id -  Jepang meraih gelar juara Piala Asia U-23.

Gelar itu diraih setelah menang 1-0 atas Uzbekistan.

Laga Jepang melawan Uzbekistan digelar di Stadion Jassim bin Hamad Stadium pada Jumat 3 Mei 2024 malam.

Fuki Yamada mencetak gol di laga itu pada menit 90+1. 

BERITALAINNYA
BERITATERKINI