Menhan Prabowo Gelar Rapat KKIP Bahas Kemandirian Industri Pertahanan RI

Laporan: Ashar Saiful Rizal
Jumat, 04 Agustus 2023 | 07:00 WIB
Menhan Prabowo Subianto gelar rapat KKIP membahas kemandirian Industri Pertahanan RI (Ashar/Foto:Tim Prabowo/SinPo.id) Menhan Prabowo Subianto gelar rapat KKIP membahas kemandirian Industri Pertahanan RI (Ashar/Foto:Tim Prabowo/SinPo.id) Menhan Prabowo Subianto gelar rapat KKIP membahas kemandirian Industri Pertahanan RI (Ashar/Foto:Tim Prabowo/SinPo.id) Menhan Prabowo Subianto gelar rapat KKIP membahas kemandirian Industri Pertahanan RI (Ashar/Foto:Tim Prabowo/SinPo.id)
Menhan Prabowo Subianto gelar rapat KKIP membahas kemandirian Industri Pertahanan RI (Ashar/Foto:Tim Prabowo/SinPo.id)

SinPo.id -  Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto menggelar Rapat KKIP (Komite Kebijakan Industri Pertahanan) di Kantor Kementrian Pertahanan, Jakarta, Kamis (3 Agustus 2023). Dalam Rapat Pleno KKIP tersebut turut hadir yakni, Menteri BUMN Erick Thohir, Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi, Wakasad Letjen TNI Agus Subiyanto, Wakapolri Komjen Pol Agus Andrianto, Wakil Menteri Pertahanan M Herindra selaku Sekretaris KKIP dan Katimlak KKIP Letjen TNI (Purn) Yoedhi Swastanto. Menhan Prabowo menyampaikan, Dalam UUD 1945 pembukaan, menempatkan Pertahanan sebagai tujuan bernegara yang pertama yaitu melindungi segenap bangsa Indonesia. Evaluasi dan Rekomendasi KKIP atas kesepakatan pembelian alutsista,Hal ini agar menjamin Indonesia diuntungkan dari segala aspek dalam setiap kesepakatan pembelian alutsista. 

BERITALAINNYA
BERITATERKINI