Pemprov DKI Jakarta Siapkan Aktivasi Taman Malam Hari
Minggu, 06 April 2025 | 00:38 WIB
SinPo.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta terus mematangkan wacana untuk mengaktifkan taman-taman di Jakarta hingga malam hari. Rencananya, langkah ini akan direalisasikan saat perayaan HUT ke-498 Jakarta pada 22 Juni 2025 mendatang.
Pengguna KRL Jabodetabek Melonjak Signifikan Selama Libur Lebaran 2025
Kamis, 03 April 2025 | 20:12 WIB
SinPo.id - KAI Commuter mencatat jumlah pengguna Kereta Commuter Line (KRL) Jabodetabek mengalami lonjakan signifikan selama libur Lebaran 2025.
Bank DKI Terapkan Operasional Layanan Terbatas Selama Libur Lebaran
Selasa, 01 April 2025 | 05:21 WIB
SinPo.id - Bank DKI menerapkan operasional layanan terbatas pada momen cuti bersama dan libur nasional sesuai ketetapan pemerintah. Hal ini sebagai bentuk layanan Bank DKI terhadap kebutuhan masyarakat dalam melakukan transaksi perbankan pada Hari Raya Idulfitri 1446 H/2025 M.
Banjir Jakarta Telan Korban, Pramono Tak Ingin Menyalahkan Pihak Manapun
Kamis, 06 Maret 2025 | 22:38 WIB
SinPo.id - Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung Wibowo, mengungkapkan dirinya tidak ingin menghakimi atau menyalahkan pihak manapun terkait insiden meninggalnya seorang korban banjir di Jakarta Selatan.
Balita Hanyut di Tebet Ditemukan Meninggal, Petugas dan Warga Lakukan Evakuasi
Kamis, 06 Maret 2025 | 03:37 WIB
SinPo.id - Seorang balita berusia tiga tahun bernama Athariz Alsaki yang hanyut terbawa arus di Jalan J, Gang Perintis, RT 10/10, Kelurahan Kebon Baru, Kecamatan Tebet, Jakarta Selatan, akhirnya ditemukan dalam kondisi meninggal dunia.
Polisi Imbau Masyarakat Lapor Bila Temukan Pedagang Jual Bahan Pokok Tak Wajar
Sabtu, 01 Maret 2025 | 18:59 WIB
SinPo.id - Satgas Pangan Polda Metro Jaya mengimbau masyarakat aktif melapor bila menemukan pedagang yang menjual bahan pangan dengan harga yang tidak wajar. Laporan tersebut bisa disampaikan melalui saluran resmi kepolisian atau instansi terkait agar dapat segera ditindaklanjuti.
Sebanyak 11 Pasar Induk di Jadetabek Disidak Satgas Pangan Polda Metro Jaya
Sabtu, 01 Maret 2025 | 11:57 WIB
SinPo.id - Satgas Pangan Polda Metro Jaya intensif melakukan monitoring dan pengawasan harga serta ketersediaan bahan pokok di sejumlah pasar induk di Jakarta dan sekitarnya. Setidaknya ada 11 pasar induk di Jadetabek yang dilakukan sidak guna untuk melakukan pengawasan ketat harga-harga di pas
Jelang Ramadan 2025, Polda Metro Jaya Gelar Sidak Pasar
Sabtu, 01 Maret 2025 | 00:49 WIB
SinPo.id - Menjelang bulan suci Ramadan 1446 H dan Hari Raya Idul Fitri 2025, Satgas Pangan Polda Metro Jaya memperketat pengawasan terhadap harga dan stok bahan pokok penting (bapokting) di pasar tradisional serta gudang distributor. Langkah ini dilakukan untuk menjaga stabilitas harga dan ke
Nonsan Strawberry Festival 2025 Hadir di Jakarta, Kolaborasi Budaya dan Produk Unggulan
Sabtu, 15 Februari 2025 | 05:55 WIB
SinPo.id - Bagi pecinta stroberi, Nonsan Strawberry Festival 2025 resmi digelar di Mal Kota Kasablanka, Tebet, Jakarta Selatan, mulai 13-16 Februari 2025. Festival ini merupakan hasil kolaborasi antara Pemerintah Kota Jakarta Selatan dan Pemerintah Kota Nonsan, Korea Selatan, yang bertujuan me
Empat Taman di Jakarta Selatan Akan Dibuka 24 Jam
Selasa, 11 Februari 2025 | 02:05 WIB
SinPo.id - Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota (Tamhut) Jakarta Selatan akan membuka empat taman kota selama 24 jam guna memberikan ruang publik yang lebih luas bagi masyarakat. Taman yang dipilih adalah Taman Literasi Martha Christina Tiahahu, Taman Langsat, Taman Ayodya, dan Tebet Eco Park.