Ketua DPD RI Sultan Najamudin Terima Kunjungan Ketua Mahkamah Agung
Laporan: Ashar Saiful Rizal
Senin, 23 Desember 2024 | 13:16 WIB
Ketua DPD RI Sultan Najamudin menerima kunjungan Ketua Mahkamah Agung (MA) Sunarto membahas kerja sama antar lembaga negara(Ashar/SinPo.id)
SinPo.id - Ketua DPD RI Sultan B Najamudin didampingi oleh Wakil Ketua DPD RI GKR Hemas, Wakil Ketua DPD RI Yorrys Raweyai dan Wakil Ketua DPD RI Tamsil Lirung menerima kunjungan Ketua Mahkamah Agung (MA) Sunarto dan beserta jajarannya di Ruang Pimpinan DPD RI, Nusantara III, Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (23 Desember 2024). Dalam pertemuan tersebut Ketua DPD Sultan Najamuddin dan Ketua MA Sunarto Silahturahmi dan membahas penguatan kerja sama dan kolaborasi Lembaga Legislatif, Eksekutif serta Yudikatif agar DPD RI bisa semakin kuat dan memberikan pengaruh dalam ketatanegaraan yang ideal.
JANGAN TERLEWAT:
Rosan Berhasil Kantongi Komitmen Investasi Rp 120 Triliun dari China
BERITALAINNYA
BERITATERKINI
BERITATERPOPULER