Sufmi Dasco Hadiri Penutupan Mukernas Perindo
Laporan: Ashar Saiful Rizal
Kamis, 01 Agustus 2024 | 00:10 WIB
Ketua Harian DPP Gerindra Prof Sufmi Dasco Ahmad hadiri acara penutupan Mukernas Partai Perindo di Gedung Inews Tower (Ashar/SinPo.id)
SinPo.id - Ketua Harian DPP Partai Gerindra Prof Sufmi Dasco Ahmad menghadiri acara penutupan Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) Partai Perindo di Gedung Inews Tower MNC Grup, Kebon Sirih, Jakarta, Rabu (31 Juli 2024). Turut hadir Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo menyerahkan Ketua Umum yang baru kepada anak sulungnya yakni Angel Tanoesoedibjo karena masih muda dan milineal.
BERITALAINNYA
BERITATERKINI
BERITATERPOPULER