Sidang Lanjutan Terdakwa SYL Hadirkan Saksi Ajudan
Laporan: Ashar Saiful Rizal
Rabu, 17 April 2024 | 15:35 WIB
PN Tipikor hadirkan saksi ajudan mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Ashar/SinPo.id)
SinPo.id - Pengadilan Negeri Tipikor menggelar sidang lanjutan kasus korupsi di lingkungan Kementan eks Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) menghadirkan saksi ajudannya Panji Hartanto di Gedung PN Tipikor, Jakarta, Rabu (17 April 2024). Saksi Ajudan terdakwa SYL Panji Hartanto memberikan keterangan kepada Hakim bahwa saat rumah dinasnya digeledah KPK Yasin Limpo terlihat panik.
JANGAN TERLEWAT:
Gempa M 5,0 Guncang Tuban Jatim, Tidak Berpotensi Tsunami
BACA BERIKUTNYA:
SYL Sempat Hubungi Firli Bahuri Saat Rumdis Digeledah KPK
BERITALAINNYA
BERITATERKINI
BERITATERPOPULER