GEMPA BUMI
Pulau Enggano di Bengkulu Diguncang Gempa Magnitudo 4,8
Laporan: Sinpo
Jumat, 24 Maret 2023 | 01:17 WIB
Ilustrasi gempa/ BPBD
SinPo.id - Pulau Enggano di Bengkulu diguncang gempa magnitudo 4,8. Gempa pada Jumat 24 Maret 2023 pukul 01.00 WIB itu tidak berpotensi tsunami. Informasi itu disampaikan BMKG
Titik gempa berada di 7.32 lintang selatan dan 101.95 bujur timur.Jarak titik gempa yakni 222 km dari arah barat daya Pulau Enggano. Gempa memiliki kedalaman 10 km.
BMKG mengklaim pengolahan data tersebut belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data.
JANGAN TERLEWAT:
Anggota Komisi VI DPR: Barang Bekas Mudah Masuk ke Indoensia
BACA BERIKUTNYA:
Bojan Krkic 'The Next Lionel Messi' Umumkan Pensiun
BERITALAINNYA
BERITATERKINI
BERITATERPOPULER