Presiden Jokowi Disambut Pak Bowo Saat Hadiri Rapim Kemhan







SinPo.id - Kementerian Pertahanan (Kemenhan) menggelar Rapat Pimpinan (Rapim) Kementerian Pertahanan (Kemhan) yang dihadiri oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Gedung Kemnhan, Jakarta, Rabu (18 Januari 2023). Menteri Pertahanan (Menhan) Pak Bowo menyambut kedatangan Presiden Jokowi disambut oleh petugas upacara dan setelah itu Pak Bowo mengajak Jokowi menaiki kendaraan tempur Anoa-2 6x6 buatan PT Pindad. Selain itu tampak hadir dalam Rapim Kemhan, Panglima TNI Laksamana Yudo Margono, Kepala Badan Intelejen Negara (BIN) Budi Gunawan, Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD) Jenderal TNI Dudung Abdurrahman, Kepala Staf Angkatan Laut (KASAL) Laksamana Muhammad Ali, Kepala Staf Angkatan Udara (KASAU) Marsekal Fajar Prasetyo.
POLITIK | 8 jam yang lalu
POLITIK | 2 hari yang lalu
HUKUM | 15 jam yang lalu
POLITIK | 2 hari yang lalu
PERISTIWA | 2 hari yang lalu
BUDAYA | 1 hari yang lalu
POLITIK | 1 hari yang lalu
OLAHRAGA | 1 hari yang lalu
POLITIK | 20 jam yang lalu
PERISTIWA | 2 hari yang lalu