Zulhas Umumkan Struktur Lengkap Pengurus DPP PAN 2024-2029
Minggu, 20 April 2025 | 20:57 WIB
SinPo.id - Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan alias Zulhas mengumumkan daftar susunan kepengurusan terbaru untuk periode 2024-2029. Sejumlah nama menteri Kabinet Merah Putih dan selebriti masuk dalam daftar tersebut.
Korban Pembunuhan KKB Bertambah Jadi 15 Orang, Tiga Baru Dievakuasi
Senin, 14 April 2025 | 20:58 WIB
SinPo.id - Total 15 jenazah korban Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) berhasil dievakuasi. Terbaru tiga jenazah ditemukan dari Area 22 pendulangan emas Yahukimo, Area 33 pendulangan emas Yahukimo, dan Tanjung Pamali.
Polri: Sebagian Korban KKB Harus Dimakamkan di Dekai
Senin, 14 April 2025 | 16:56 WIB
SinPo.id - Sebagian dari belasan jenazah yang menjadi korban kebrutalan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) akan dimakamkan di Dekai, Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan. Hal itu, karena tidak memungkinkan untuk diterbangkan dan dimakamkan di kampung halaman masing-masing.
Indentifikasi 12 Jenazah Korban KKB, Polri: Mayoritas dari Sulawesi dan Jawa
Minggu, 13 April 2025 | 21:55 WIB
SinPo.id - Polri telah berhasil mengidentifikasi 12 jenazah yang menjadi korban kebrutalan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB). Sedangkan satu jenazah baru akan dievakuasi esok hari dikarenakan kendala cuaca buruk.
HIPMI Tegaskan Biaya Jet Pribadi yang Digunakan Bahlil dari Kantong Pribadi
Minggu, 13 April 2025 | 10:49 WIB
SinPo.id - Sekretaris Jenderal (Sekjen) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Anggawira merespons video viral yang menunjukkan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menggunakan pesawat jet pribadi saat libur Lebaran. Dalam video itu, Bahlil dan keluarganya disebut m
Gugur Saat Lerai Bentrokan, Kapolri Anugerahi Pangkat Anumerta ke Bripka Husni
Rabu, 09 April 2025 | 22:34 WIB
SinPo.id - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan penghargaan kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi kepada Bripka Husni Abdullah menjadi Aipda Anumerta, anggota Polri yang gugur akibat ditembak saat melerai bentrokan antarwarga di Kabupaten Maluku Tengah, Provinsi Maluku.
Kemenag: Pelunasan Biaya Haji 2025 Capai 97,74 Persen
Rabu, 09 April 2025 | 22:15 WIB
SinPo.id - Proses pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) Reguler 1446 H/2025 M terus berjalan. Hingga hari ini, sudah 198.727 jemaah reguler yang melunasi biaya haji.
Prabowo Soal Dampak Tarif Trump: Indonesia Bisa Hadapi dan Kendalikan
Selasa, 08 April 2025 | 17:27 WIB
SinPo.id - Presiden RI Prabowo Subianto menilai dampak pengenaan tarif resiprokal yang dikeluarkan Amerika Serikat (AS) telah menimbulkan ketidakpastian di dunia dan banyak negara cemas atas kondisi perekonomian dunia tetapi Indonesia bisa menghadapi dan mengendalikannya.
Bahlil Perintahkan PLN Bangun Pembangkit Panas Bumi 40 MW di Maluku
Minggu, 06 April 2025 | 18:41 WIB
SinPo.id - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia memerintahkan PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) untuk segera membangun Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) berkapasitas 40 megawatt (MW) di Provinsi Maluku. Hal ini sebagai upaya untuk menghadirkan akses energi be
Bahlil Minta PLN Bangun Pembangkit Panas Bumi 40 MW di Maluku
Minggu, 06 April 2025 | 13:20 WIB
SinPo.id - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia memerintahkan PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) untuk segera membangun Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) berkapasitas 40 megawatt (MW) di Provinsi Maluku. Hal ini sebagai upaya menghadirkan akses energi bersih